Ini Lho, Kuliner Malam Jogja yang Rasanya Bikin Meleleh dan Nagih, Pas Jadi Menu Makan Malam Bersama Keluarga

- 18 Mei 2023, 22:50 WIB
Angkringan Kopi Joss Lik Man/IG/@hnrtourtravl
Angkringan Kopi Joss Lik Man/IG/@hnrtourtravl /

Oseng Bu Endang disajikan dengan sederhana namun rasanya paling juara, ada banyak jenis oseng yang disajikan mulai dari oseng cumi, oseng jengkol, oseng bunga papaya dan banyak lagi lainnya. Dan tempat ini menyediakan berbagai lauk yang disantap dengan oseng tersebut.

Jika lapar tengah malam di Jogja maka langsung saja melipir ke tempat ini, lokasinya berada di Jalan Laksda Adisucipto, No. 264, Ambarukmo, Caturtunggal, Kecamatan Depok, Jogja. Dengan jadwal buka mulai pukul 19.00-04.00 WIB. Untuk harganya hanya mulai dari Rp10.000 saja.

Baca Juga: Ini Lho 3 Kuliner Medan yang Unik dan Menarik, Wajib Kamu Coba yang Tidak Kamu Temukan di Daerah Lain

3. Bakmi Kadin Bintaran

Rekomendasi kuliner malam Jigja yang ketiga ini cocok banget untuk kamu yang doyan bakmi, di Jogja ada bakmi paling enak dan sangat recommended, tempatnya tidak pernah sepi hingga harus antri lama, yaitu Bakmi Kadin Bintaran.

Untuk satu porsinya sangat melimpah dan tidak pelit, kuah dan bumbunya sangat menggoyang lidah. Bakmi ini juga termasuk salah satu kuliner Jogja yang sangat legendaris. Meski sudah berpuluhan tahun eksis namun soal rasa masih paling juara.

Lokasinya berada di Jalan Bintaran Kidul, No. 6, Wirogunan, Kecamatan Mergangsan, Jogja. Dengan jadwal buka mulai pukul 10.30-23.30 WIB setiap hari. Untuk harganya hanya mulai dari Rp50.000 saja yang sudah include dengan makanan dan minuman.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

 

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x