Jangan Salah, Ini Perbedaan antara Turis dan Traveler Ketika Berwisata, Kamu Tim yang Mana?

- 29 Mei 2023, 13:07 WIB
Ilutrasi Turis dan Traveller / Freepik
Ilutrasi Turis dan Traveller / Freepik /

Traveler : Lebih suka mencari buah tangan ke pembuatnya langsung.

8.Pemandu Arah Jalan

Turis : Takut tersesat sehingga bergantung pada pemandu wisata untuk menunjukkan arah jalan.

Traveler : Lebih suka bertanya arah pada penduduk lokal dan tidak takut tersesat.

9.Tujuan Perjalanan

Turis : Prioritas tujuan perjalanannya adalah rekreasi, maka yang utama adalah kenyamanan.

Traveler : Prioritas seorang traveler adalah petualangan, maka yang utama adalah pengalaman baru.

Itu dia perbedaan antara turis dan traveler ketika berwisata, kamu tim yang mana nih ?

Baik itu jadi turis ataupun traveler, kita harus jadi pengunjung yang bertanggung jawab, dan meninggalkan jejak yang baik. Ingat kata pribahasa

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x