Top, 3 Tempat Wisata Alam di Bandung yang Murah, Cocok untuk Healing

- 29 Mei 2023, 16:08 WIB
Nuansa Riung Gunung/Instagram/@nuansariunggunung_/
Nuansa Riung Gunung/Instagram/@nuansariunggunung_/ /

JURNALACEH.COM- Mengunjungi tempat wisata alam di Bandung biaya tiket masuk sangat terjangkau alias murah meriah. Namun demikian, view alamnya sangat cocok untuk healing.

Kota Bandung merupakan ibu Kota provinsi Jawa Barat ini, mendapat julukan sebagai Kota Kembang. Selain itu banyak terdapat taman menarik dan kekinian, maka tak heran Kota Kembar jadi tenar hingga masa kini.

Jika mengunjungi daerah Bandung yang memiliki suasana sejuk, nyaman berpadu dengan view alam sangat indah dapat memanjakan perjalanan liburan Anda, baik diakhir pekan maupun di hari libur lainnya.

Baca Juga: Ini lho, 5 Tempat Wisata di Purwakarta yang Terbaru, Cocok Dikunjungi Bareng Keluarga di Akhir Pekan

Maka jangan terlewatkan di tiga tempat wisata alam ini, paling cocok untuk healing. Apalagi terasa belum lengkap jika jalan-jalan ke Bandung sebelum menjelajahinya.

Yuk! simak di artikel ini, agar semangat semakin mengebu-gebu untuk melihat lansung dengan mata kepala ketika musim libur Anda tiba.

JurnalAceh.com telah dirangkum dari berbagai sumber, objek wisata alam di Bandung yang murah-meriah.

Baca Juga: Top, 3 Tempat Wisata di Berastagi yang Lagi Hits, Paling Cocok untuk Healing

1. Nuansa Riung Gunung

Yang pertama tempat wisata alam.di Bandung Nuansa Riung Gunung,menawarkan pemandangan perkebunan teh dan sekitarnya view perbukitan begitu indah, hal ini tentunya dapat menyegarkan kembali pikiran Anda.

Selain pesona alam sangat estetik, terdapat spot foto instagenic di sebuah jembatan panjang memiliki bahan dasar terbuat dari kayu ini, paling banyak wisatawan menghabiskan waktu liburan dengan berbagai macama kesenangan mereka dibuat atas jembatan tersebut.

Tempat ini dapat menjadi pilihan yang tepat bagi siapa yang sedang jenuh dengan hiruk pikuk suasana perkotaan dan membutuhkan sedikit healing.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Tempat Wisata di Mojokerto yang Lagi Hits dan Populer, Wajib untuk Dikunjungi Waktu Liburan!

Tak hanya menikmati keindahan alam yang disajikan Nuansa Riung Gunung saja, ada aktivitas seru dapat dilakukan seperti camping groud, hammock dan lain-lain.

Lokasi berada di Jalan Pulosari, Kecamatan Pangalengan, Kota Bandung, Jawa Barat. Biaya tiket masuk hanya dibandrol Rp10.000 rupiah dan ditambah biaya yang lainnya bisa langsung saja ditanyakan pada pihak pengelola. Jam operasional dibuka 24 Jam.

2. Bukit Moko

Yang kedua tempat wisata alam di Bandung dan cocok untuk healing yaitu Bukit Moko yang memiliki ketinggian lebih kurang 1.500 meter diatas permukaan laut. Ketika cuaca cerah di bukit ini pada malam hari terlihat jelas kerlap-kerlip lampu Kota dan ditemani cahaya bintang di langit terang.

Baca Juga: Amazing! Ini Dia 5 Destinasi Wisata Gua di Indonesia, yang Hobi Petualang Wajib Jelajahi

Meskipun dipegunungan objek wisata tersebut Andan jangan khawatir soal fasilitas pihak pengelola telah menyediakan mulai dari mushalla, area camping ground, tempat istirahat, track hiking, warung daweung, toilet, dan lain masih ada yang lainnya.

Jam operasional tempat wisata ini dibuka mulai pukul 05.00 hingga 20.00 WIB. Harga tiket masuk hanya dibandrol Rp15.000 rupiah. Lokasi berada di Kampung Buntis Bongkor, desa Cimenyan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.

3. Wayang Windu Panenjoan

Yang ketiga tempat wisata alam di Bandung yang dapat menghemat budget Anda adalah Wayang Windu Panenjoan menawarkan keindahan hamparan kebun teh dengan luas mencapai 13 hektare, yang berada diatas ketinggian 1.800 meter diatas permukaan laut.

Baca Juga: Ini Lho, 3 Rekomendasi Tempat Wisata di Lombok dengan Pemandangan Alam yang Indah dan Menawan

Suasana diatas ketinggian tersebut, dengan kebiasaan Anda pasti merasakan hembusan angin begitu dingin dan mengigilkan. Berbicara soal spot foto, tak perlu diragukan lagi pasti instagramable banget al hasilnya pun cukup epik jadinya.

Karena banyak sekali telah disediakan spot terbaik untuk bergembira ria oleh pihak pengelola mulai dari jembatan melintang di kebun teh berukuran panjang 20 meter, pintu diatas awan, tersedianya gazeboo, hingga permainan ATV.

Lokasi Wayang Windu Panenjoan berada di Banjarsari, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Jam operasional dapat dikunjungi mulai dari pukul 05.30 sampai 18.15 WIB. Harga tiket masuk wisata alam di Bandung ini hanya dibandrol.Rp10.000 rupiah saja.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x