Top, 2 Tempat Wisata di Magelang Lagi Hits 2023, Paling Cocok untuk Healing

- 2 Juni 2023, 12:05 WIB
Nepal Van Java/Instagram/@naval_van_java/
Nepal Van Java/Instagram/@naval_van_java/ /

Harga tiket masuk sangat terjangkau hanya dibandrol Rp 8.000 rupiah. Ditambah biaya parkir Rp 3.000 untuk roda dua dan untuk roda empat Rp 10.000 rupiah per-unit.

2. Silancur Highland

Tempat wisata selanjutnya di Magelang lagi hits yaitu Silancur Highland Ini merupakan taman yang dirancang seindah mungkin agar pengunjung dapat menikmati gunung di pagi dan sore hari. Spot foto di dataran tinggi Silancur menghiasi pemandangan seluruh kawasan Magelang.

Baca Juga: TOP! 3 Tempat Wisata Malam di Banda Aceh yang Bisa Kamu Kunjungi Bersama Keluarga, Dijamin Seru

Selain fotografi, Anda juga bisa berkemah di sini. Pihak penyelenggara menawarkan tenda yang bisa Anda sewa bersama keluarga atau pasangan. Jangan salah, pemandangan dataran tinggi Silancur di malam hari juga menakjubkan.

Meski baru dibuka pada 2019, namanya sudah ramai diperbincangkan. Terutama di kalangan anak muda dan pelancong pecinta alam.

Tak tanggung-tanggung, dari sini Anda bisa melihat panorama enam gunung sekaligus. Pengunjung dapat menikmati udara pegunungan yang sejuk dengan beberapa kegiatan rekreasi terkini.

Baca Juga: Wisata Akhir Pekan! Ini Jadwal Kapal Cepat Express Bahari Penyebrangan Banda Aceh - Sabang, Jumat 2 Juni 2023

Dataran Tinggi Silancur menyediakan layanan dukungan yang wajar. Pengunjung dapat dengan mudah menemukan tempat parkir, toilet, tempat ibadah dan penjual makanan.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x