Ini Dia, 3 Rekomendasi Tempat Wisata di Salatiga yang Memiliki Pemandangan yang Memesona dan Memikat

- 6 Juni 2023, 14:59 WIB
Danau Rawa Pening/Instagram/@sahalshlll
Danau Rawa Pening/Instagram/@sahalshlll /

JURNALACEH.COM- Berbicara tentang tempat wisata yang ada di Salatiga tidak akan ada habisnya, karena memiliki pemandangan yang sangat memesona dan juga banyak memikat wisatawan lokal maupun dari luar kota.

Salatiga beradik di Jawa Tengah yang dikenal sebagai salah satu provinsi terpadat di Indonesia. Kota yang satu ini berbatasan langsung dengan kabupaten Semarang.

Sama seperti  halnya dengan kota atau kabupaten di Jawa Tengah lainnya, Salatiga juga tidak kalah banyak menyimpan potensi wisata dan tempat liburan yang seru dan mengagumkan, sehingga sulit untuk dilupakan. Mulai dari tempat wisata alam sampai dengan tempat wisata buatan semua sukses membuat wisatawan terkagum kagum.

Baca Juga: Ini Lho, 3 Tempat Wisata Edukasi di Medan yang Bisa Dikunjungi Bersama Anak-anak, Belajar Sambil Bermain!

Jika kamu ingin berkunjung ke Salatiga dan ingin liburan disana maka tidak perlu bingung untuk mengunjungi tempat wisatanya. Berikut ini ada beberapa tempat wisata yang ada di Salatiga yang memiliki pemandangan yang sangat memesona dan mengikat banyak wisatawan.

1. Danau Rawa Pening

Danau Rawa Pening merupakan salah satu tempat wisata yang ada di Salatiga yang memiliki pemandangan yang sangat indah dan memesona. Jika kamu pernah mendengar sebuah cerita legenda tentang sebatang lidi yang ditarik dari tanah kemudian mengeluarkan air dan menenggelamkan sebuah desa, Itulah legenda dari danau Rawa Pening ini.

Terlepas dari benar tidaknya asal mula Danau Rawa Pening ini, yang pastinya tempat wisata ini sangat seru dan asyik ketika kamu mengunjunginya sehingga sangat disayangkan jika harus melewatinya.

Baca Juga: Terbaru, 3 Tempat Wisata Alam di Medan, Paling Cocok untuk Healing

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x