Ini lho, 5 Rekomendasi Tempat Destinasi Wisata di Klaten Terbaru 2023 Paling Hits. Yuk Simak!

- 6 Juni 2023, 16:47 WIB
Umbul Ponggok/IG/@yetri_yanti86
Umbul Ponggok/IG/@yetri_yanti86 /

JURNALACEH.COM - Klaten memiliki banyak sekali destinasi wisata yang mengandung edukasi. Tidak perlu di ragukankan lagi, tempat ini banyak wisatawan yang menghabiskan watu liburannya dengan berkunjung ke beberapa wisata Klaten yang lagi hits sekarang cocok sekali untuk anda kunjungi bersama keluarga maupun kerabat.

Berikut tempat wisata yang hits di daerah Klaten yang di himpun JurnalAceh dari berbagai sumber, dapat menjadi referensi tujuan wisata anda. Yuk Simak!

1. Taman Lampion Klaten

Tempat wisata Klaten yang lagi hits pertama yang wajib untuk anda kunjungi bersama keluarga. Taman Lampion Klaten ini seperti yang diketahui merupakan salah satu destinasi wisata yang menawarkan banyak sekali spot foto.

Baca Juga: Intip, 3 Tempat Wisata Keluaga di Medan, Sangat Asyik lho! Yuk Cobian

Bagi anda yang hobi fotografi cocok sekali untuk berkunjung ke tempat wisata ini karena dijamin hasil fotonya kekinian dan instagramable lho.

Nah, menariknya lagi untuk anda yang ingin ke lokasi Taman Lampion Klaten ini para tidak ditarik biaya tiket masuk alias gratis. Bagi anda yang ingin ketempat ini langsung saja ke lokasinya, Kecamatan Klaten Utara Klaten Jawa Tengah.

2. Waterboom Cokro Tulung

Waterboom Cokro Tulung ini dikenal bernama Umbul Cokro Tulung, dari berbagai objek wisata yang ada di daerah Klaten. Nah, waterboom satu ini sangat tmpopuler di masyarakat sekitar.

Baca Juga: Bikin Seru: Ini Dia 4 Tempat Wisata Anak dan Keluarga di Semarang, yang Bagus Sebagai Sarana Edukasi

Hal yang harus kamu tau bahwa tempat ini memiliki kelebihan dari berbagai tempat rekreasi. Tempat ini sangat indah dan memiliki air dengan kejernihan yang bikin betah dan kesegaran airnya, ditambah dengan suasana alamnya yang hijau dan menenangkan.

Bagi anda yang ingin ke tempat wisata water boom ini wajib membayar tiket masuk Rp 15 ribuan saja ya. Bagi yang ingin ketempat ini langsung saja ke lokasi di Desa Cokro, Kecamatan Tulung dan Kabupaten Klaten ini memiliki banyak sekali keistimewaan.

3. Umbul Ponggok

Tempat wisata yang ketiga ini sangat berbeda dibandingkan dengan tempat lain atau kolam renang pada umumnya yang ada di daerah Klaten lho. Dengan beragam spot menarik yang wisata ini miliki akan membuat sensasi liburan anda menjadi semakin menyenangkan dan tak terlupakan.

Salah satu aktivitas yang bisa anda dapatkan di tempat destinasi wisata ini yaitu menyelam bersama ikan yang pastinya bikin seru dan menyenangkan. Bagi anda sangat cocok untuk berkunjung ketempat ini bersma keluarga. langsung saja ke lokasinya, objek wisata di Klaten beralamat di Jl Delanggu Polanharjo Kabupaten Klaten Jawa Tengah.

Baca Juga: Ini Dia, 3 Rekomendasi Tempat Wisata di Salatiga yang Memiliki Pemandangan yang Memesona dan Memikat

4. Deles Indah

Bukan rahasia umum lagi jika Deles Indah terkenal dengan alamnya dan memiliki pemandanga yang bikin betah dan menakjubkan. Tempat Deles Indah ini anda bisa langsung bisa melihat secara langsung megahnya dan indahnya Gunung Merapi dari kejauhan lho.

Juga di tempat wisata Deles Indah ini tidak hanya bisa anda nikmati keindahan alamnya saja. Tetapi, Anda juga bisa melihat secara langsung peninggalan sejarah dan tempat-tempat rekreasi lainnya yang dijamin keren lho.

Untuk anda yang ingin masuk kedalam tempat wisata ini cukup membayarkan tiket masuk seharga Rp 5.000 saja ya. Bagi anda yang ingin ketempat ini langsung saja ke lokasi berada di Balerante Kemalang Kabupaten Klaten Jawa Tengah.

5. Candi Sojiwan

Nah, yang terakhir ini bagi anda yang suka ke objek wisata sangat cocok dengan tempat ini untuk anda kunjungi bersama keluarga. Tempat ini paling cocok untuk anda rekomkan untuk berwisata bersama keluarga ya.

Karena tempat ini dijadikan sebagai tempat wisata keluarga di Klaten karena banyak tersedia tempat untuk bersantai. Untuk anda masuk dalam lokasi ini wajib membayar Rp 25.000 per-orang saja. Bagi anda yang ingin ketempat ini langsung saja ke lokasi di Kecamatan Prambanan Klaten.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

 

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x