Hore, 3 Tempat Wisata Malam di Pekanbaru yang Lagi Hits, Suasana Cozy Banget

- 10 Juni 2023, 19:29 WIB
Masjid Agung An-Nur/Instagram/@masjidagung.annurpku/
Masjid Agung An-Nur/Instagram/@masjidagung.annurpku/ /

Lokasi berada tepatnya di Jalan Gajah Mada, Simpang Empat, Kota Pekanbaru, Riau. Jam operasional dibuka 24 Jam. Harga tiket masuk tidak dipungut biaya sepersenpun alias gratis.

3. Masjid Agung An-Nur

Wisata malam yang ke tiga di Pekanbaru yaitu wisata religi tempat tersebut di Masjid Agung An-Nur ini, merupakan tempat ibadah dan sekaligus Anda bisa bersantai menenangkan jiwa.

Baca Juga: 3 Tempat Wisata Malam di Jombang Paling Hits dan Instagramable, Yuk Healing Sambil Hunting Foto!

Selain itu, Masjid Agung An-Nur ini, sangat cantik dan menarik lho!dijadikan latar belakang foto Anda bahkan sangat bagus di pajang di instagram Anda.

Lokasi berada di Jalan Hungtuah, Sumahilang, Kota Pekanbaru, Riau. Jam operasional dibuka 24 Jam. Harga tiket masuk gratis.

Masjid terbesar di Provinsi Riau yang terletak di pusat Kota Pekanbaru merupakan objek wisata yang menarik. Menurut informasi dari pengurus masjid, masjid ini didirikan pada tanggal 27 Rajab 1388 H atau setara dengan tanggal 19 Oktober 1968.

Baca Juga: 3 Tempat Wisata Malam di Pekalongan yang Cocok Untuk Anak Zaman Now, Wajib Dikunjungi Nih!

Bangunan masjid ini memadukan arsitektur Melayu, Arab, Turki, dan India sehingga sangat menarik untuk dipelajari. Pada malam hari, bangunan masjid yang dibangun pada tahun 1966 dan diresmikan pada tahun 1968 oleh Gubernur Riau saat itu, Arifin Ahmad, terlihat semakin indah dan megah dengan sorotan lampu.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x