Ini Dia, 5 Tempat Makan Bakso Terenak di Mojokerto: Dengan Citarasa Kuah yang Khas dan Wajib Dicoba

- 12 Juni 2023, 08:20 WIB
Bakso /pixabay/ChanFactory
Bakso /pixabay/ChanFactory /

JURNALACEH.COM - Bakso merupakan salah satu kuliner yang enak dinikmati kapan saja, baik siang hingga malam hari, kuliner ini juga nikmat dikonsumsi bersama-sama dengan orang yang spesial, entah sahabat atau keluarga.

Cita rasa kuahnya yang khas menjadikan rekomedasi bakso yang satu ini sangat disukan oleh penikmati bakso, soal harga kamu tidak perlu khawatir, karena rekomendasi bakso harganya murah, namun kualitas baksonya tidak murahan.

Seperti dikutip JurnalAceh.com dari berbagai sumber, berikut 6 warung bakso nikmat bikin nagih yang wajib dicoba di Mojokerto lengkap dengan alamatnya.

1.Bakso Arjun

Alamat: Jalan Semeru, Jl. Salak, Mergelo, Wates, Kec. Magersari, Kota Mojokerto, Jawa Timur. Jam buka: 10.00–21.00 WIB.

Baca Juga: Ini Lho, 5 Tempat Makan Enak di Lampung dengan Cita Rasa yang Khas, Cocok Dikunjungi Bersama Keluarga

2. Bakso Mas Pur

Alamat: Jl. HOS. Cokro Aminoto, Mergelo, Balongsari, Kec. Magersari, Kota Mojokerto, Jawa Timur. Jam buka: 09.45–23.30 WIB.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x