Mau Menghabiskan Watu Libur Panjang, Ini Dia 3 Wisata Alam di Semarang, Paling Pas Buat Healing

- 24 Juni 2023, 09:59 WIB
Bantir Hills/Instagram/@rahayavanation/
Bantir Hills/Instagram/@rahayavanation/ /

Baca Juga: Terbaru, 5 Wisata di Semarang yang Lagi Hits, Paling Cocok Dikunjungi dengan Keluarga, Yuk Simak!

Ketika wisatawan datang, mereka akan langsung dimanjakan dengan pemandangan alam yang mempesona. Panorama pegunungan, areal pepohonan rindang, persawahan hijau, dan pemukiman warga setempat semuanya terlihat jelas di sekitar area wisata.

Hembusan angin sepoi-sepoi yang segar dan teduh di bawah pohon rindang dapat dirasakan dengan nyaman. Karena letaknya berada di perbukitan, hanya motor yang bisa sampai ke lokasi, sedangkan mobil harus diparkir di bawah dan berjalan kaki sekitar 2 kilometer sampai ke lokasi.

Meskipun lelah, perjalanan ke sana akan terasa menyenangkan dengan bernyanyi dan bercerita sepanjang jalan. Lelah dibayar ketika tiba di sana dengan pemandangan alam yang masih alami.

Baca Juga: Top 5 Tempat Surganya Wisata yang Menyajikan Pemandangan yang Indah dan Terpopuler di Dieng, Yuk Simak!

Alamatnya berada di Jalan Bantir, Desa Losari, Sumowono, Kabupaten Semarang. Harga tiket masuk hanya dibandrol Rp 10.000 rupiah. Jam operasional dibuka pukul 08.00 hingga 17.00 WIB. Jam buka mungkin berbeda saat hari raya Idul Adha.

2. Curug 7 Bidadari

Curug 7 Bidadari merupakan pilihan yang cocok untuk healing di Semarang karena lingkungan sekitarnya masih alami dan segar. Berada di bawah tebing dengan beragam vegetasi hutan, destinasi wisata ini sangat menarik untuk dikunjungi.

Keunikan terletak pada hamparan sawah di sebelah timur tempat wisata ini yang berbentuk terasering dengan tanaman padi dan sayuran yang dapat memanjakan mata.

Baca Juga: Top 3, Tempat Wisata Malam di Jogja yang Romantis, Pas Buat Malam Mingguan

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah