Top! 3 Rekomendasi Wisata Kuliner di Jogja yang Paling Enak dan Bikin Kalap, Wajib Dicoba

- 24 Juni 2023, 18:50 WIB
Ilustrasi kuliner khas Jogja / Leanna Myers / Unsplash
Ilustrasi kuliner khas Jogja / Leanna Myers / Unsplash /

JURNALACEH.COM - Jogja dijuluki dengan sebutan kota pelajar, serta dikenal sebagai daerah yang masih memegang teguh adat dan budaya tradisional Jawa.

Nuansa khas Jawa yang otentik juga turut memberikan sumbangsih pada pariwisata, salah satunya sektor wisata kuliner di Jogja yang masih menjaga kelestarian masakan dengan citarasa khas Jawa.

Dengan berbagai jenis serta kekayaan kuliner yang dimiliki, Jogja menjadi salah satu destinasi wisata kuliner paling populer di Pulau Jawa.

Berikut 3 rekomendasi wisata kuliner di Jogja yang paling enak dan wajib dicoba. Tapi perlu diingat, Jurnalaceh.com tidak bertanggung jawab jika kamu sampai kalap.

1. Tengkleng Sate Bakoh

Kuliner pertama yang wajib kamu coba ketika sedang berkunjung ke Jogja adalah Sate Bakoh, yaitu tempat makan yang menyajikan aneka hidangan berbahan dasar daging domba.

Baca Juga: Yuk ngopi di 3 Cafe Pemalang Jawa Tengah yang Paling Keren dan Nyaman, Pasti Bikin Betah

Menyediakan aneka menu lezat seperti sate, tengkleng, tongseng, hingga kronyos yang menjadi menu paling Best Seller disini.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x