Top! 3 Rekomendasi Wisata Kuliner di Jogja yang Paling Enak dan Bikin Kalap, Wajib Dicoba

- 24 Juni 2023, 18:50 WIB
Ilustrasi kuliner khas Jogja / Leanna Myers / Unsplash
Ilustrasi kuliner khas Jogja / Leanna Myers / Unsplash /

Kronyos sendiri merupakan lemak daging domba yang digoreng hingga benar-benar kering dan krispi, jika ingin tahu alasan mengapa tempat ini lebih memilih daging domba daripada kambing adalah karena daging domba dinilai lebih empuk dan tidak berbau.

Ukuran sate di Sate Bakoh juga sangat bar-bar dan dijamin bikin kenyang sekeluarga, lokasinya berada di Jalan Imogiri Timur, Pleret, Jogja.

2. Iga Bakar Jogja (Bajog)

Wisata kuliner selanjutnya sangat direkomendasikan bagi kamu yang sangat menyukai olahan daging, yaitu Iga Bajog yang viral dengan Tagline 'Buka terus ora tau tutup'.

Menyediakan berbagai menu berbahan daging lezat seperti sate koyor, sop iga, sop daging, dengan harga yang sangat terjangkau dan dijamin bikin kalap!

Menu iga mercon menjadi hidangan paling populer di tempat ini, dengan citarasa pedas yang sangat disukai.

Restoran Iga Bajog merupakan tempat makan daging paling hits dan populer di Jogja saat ini, lokasinya berada di Jalan Kuturaden, Sleman, Jogja.

3. Nasi Goreng Bojo Galak Mie Remaja

Terakhir kamu wajib mencicipi berbagai kuliner dengan citarasa otentik di Warung Mie Remaja, yang sangat terkenal akan kualitas serta kuantitas yang tetap konsisten!

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x