Ini Dia, 3 Bakso Enak dan Murah di Medan, Rasanya Menggugah Selera, Yuk Cobain!

- 26 Juni 2023, 19:41 WIB
Bakso Amat/Instagram/@bakso_amat1968/
Bakso Amat/Instagram/@bakso_amat1968/ /

JURNALACEH.COM- Jika sedang berada di Kota Medan dan ingin menikmati bakso yang enak dan murah, rasanya pun menggugah selera. Bakso sudah menjadi hidangan favorit di lidah masyarakat Indonesia. Di Kota Medan, tempat yang menyajikan bakso tersedia hampir di setiap sudut jalan.

Jika Anda ingin menikmati bakso, Anda tidak akan kesulitan menemukannya. Di antara banyaknya tempat yang menyajikan bakso di Kota Medan, berikut adalah 3 referensi tempat yang paling direkomendasikan bagi Anda yang menyukai hidangan berkuah ini. Di mana tempatnya? Mari langsung saja lihat daftarnya di bawah ini.

1. Bakso Ujang

Bakso Ujang menjadi tenar karena baksonya yang enak banget. Disini, baksonya punya tekstur kenyal dan kuah yang berlemak dengan aroma yang harum.

Baca Juga: Ini Dia, 3 Tempat Makan Kuliner Seafood di Medan yang Paling Enak dan Laris Manis

Ini adalah salah satu warung bakso yang legendaris di Kota Medan. menghadap di Simpang Barat, sebelah Showroom Mitsubishi.

Selain bakso yang lezat, tersedia juga minuman air lengkong yang segar untuk menemani bakso semangkok yang kamu nikmati. Jangan datang terlalu pagi atau terlalu malam. Harga yang ditawarkan per porsi hanya Rp 18.000 rupiah.

Lokasi berada di Jalan Gatot Subroto No.429, Sei Sikambing D, Kecamatan Medan Petisah, Kota Medan, Sumatera Utara. Jam operasional dibuka pukul 12.00 sampai 20.00 WIB. Jam buka mungkin berbeda saat hari raya Idul Adha 1444 H.

Baca Juga: 3 Kuliner Malam di Semarang, Kenikmatannya Bisa Membuat Lidahmu Tidak Berhenti Bergoyang

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah