Kapan Maulid Nabi Tahun 2023 ? Ini Jadwal dan Amalan yang Dianjurkan Rasulullah

- 15 September 2023, 22:39 WIB
Ilustrasi maulid Nabi Muhammad
Ilustrasi maulid Nabi Muhammad /@Unsplash

JURNALACEH.COM– Rabiul Awal atau lebih dikenal dengan sebutan bulan maulid merupakan bulan dimana umat Islam memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad saw. Maulid atau lebih sering disebut dengan Maulid Nabi adalah momen disaat umat Islam mencoba untuk mengingat perjalan kehidupan Rasulullah saw.

Karena maulid adalah hari special yang diperingati umat Islam di setiap tahun. Jadi penting untuk umat Islam mencatat jadwat maulid di tiap tahunnya. Berikut simak jadwal maulid tahun 2023 serta amalannya.

Jadwal Maulid Nabi 2023 Maulid nabi bisanya diperingati setiap 12 Rabiul Awal tiap tahunnya berdasarkan ketetapan tanggal pada kalender Hirriyah. Sedangan berdasarkan kalender Masehi 12 Rabiul Awal 1445 H bertepatan dengan tanggal 28 September 2023.

Baca Juga: 5 Pilihan Resto Terbaik di Bandung, Estetik dan Nyaman Banget, Cocok Dikunjungi Bersama Keluarga

Berdasar data tersebut maka maulid nabi 2023 akan diperingati pada 28 September 2023. Sebagai bentuk rasa cinta kita kepada Rasulullah, umat Islam dianjurkan untuk melakukan amalan-amalan yang bisa mendatangkan kebaikan kepada yang mengamalkannya.

Berikut 3 amalan-amalan yang dianjurkan:

Amalan di Bulan Maulid

1. Menunaikan Puasa Sunnah
Amalan-amalan baik bisa dikerjakan disaat bulan maulid yang pertama adalah puasa sunnah. Seperti puasa Senin dan Kamis. Salah satu maaf berpuasa yaitu dapat meningkatkan keimanan dan ketakwaan, serta juga bisa dilakukan untuk menyehatkan jiwa.

2. Membaca Al-Quran
Membaca Al-Quran menjadi keharusan bagi kita umat muslim sendiri. Selain keharusan, membaca Al-Quran juga memiliki banyak keutamaan salah satunya akan memberikan syafaat di hari kiamat bagi para pembacanya.

Halaman:

Editor: Fachrulrazi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x