5 Wisata Kepulauan Terbaik di Indonesia yang Wajib untuk Kamu Coba, Pemandangannya Sangat Instagramable

- 6 November 2023, 21:36 WIB
Nusa Penida/unsplash/Alexa West
Nusa Penida/unsplash/Alexa West /

JURNALACEH.COM - Indonesia merupakan negara kepulauan dengan kekayaan alam yang luar biasa. Salah satu kekayaan alam yang paling terkenal adalah keindahan pantai dan lautnya. Tak heran jika banyak wisatawan dari berbagai belahan dunia yang tertarik untuk mengunjungi Indonesia.

Berikut ini JurnalAceh.com akan merekomendasikan beberapa pulau yang sangat rekomendasi untuk dikunjungi sebagai salah satu tempat wisata. Berikut ini adalah beberapa wisata kepulauan terbaik yang wajib untuk kamu coba:

1. Raja Ampat

Raja Ampat merupakan salah satu destinasi wisata terbaik di dunia. Kepulauan ini terletak di Papua Barat dan terdiri dari lebih dari 1.500 pulau kecil. Raja Ampat terkenal dengan keindahan alamnya yang luar biasa, mulai dari pantai, lautan, hingga hutannya.

Baca Juga: 4 Wisata Berbasis Budaya Terbaik di Jakarta yang Wajib Dikunjungi, Masih Ada yang Gratis Juga Lho!

Raja Ampat merupakan rumah bagi 540 jenis karang, 1.511 spesies ikan dan ribuan biota laut lainnya. Oleh karena itu, dengan berbagai keunggulan ini tidak heran apabila Raja Ampat saat ini dianggap sebagai surga bawah laut tercantik di seluruh dunia.

2. Pulau Komodo

Pulau Komodo merupakan rumah bagi komodo, hewan purba yang hanya ada di Indonesia. Pulau ini terletak di Nusa Tenggara Timur dan merupakan bagian dari Taman Nasional Komodo. Selain komodo, Pulau Komodo juga memiliki keindahan alam yang memukau, seperti pantai, lautan, dan hutan.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x