Lagi Hits! 3 Tempat Wisata Air di Boyolali dengan Keindahan Alam Memukau dan Banyak Spot Foto Bagus

- 17 Desember 2023, 17:37 WIB
Waduk Bade/IG/@aldhyzulianto
Waduk Bade/IG/@aldhyzulianto /

Yuk berwisata ke Kali Pepe Land yang berlokasi di Kawasan Gagaksipat, Kecamatan Ngemplak, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah. Untuk tiket masuknya gratis ya.

Baca Juga: Sangat Rekomended! 5 Tempat Wisata di Lumajang yang Bikin Liburan Akhir Tahun Makin Berkesan

3. Waduk Kedung Ombo

Lagi hits! Tempat wisata air di Boyolali dengan keindahan alam dan banyak spot foto bagus, untuk pilihan ketiga ada Waduk Kedung Ombo. Kalau destinasi wisata yang satu ini sangat luas areanya, kalian bisa berkunjung bersama keluarga. Waduk Kedung Ombo bahkan melewati Kawasan Grobongan dan Sragen, lho.

Kalian dapat menikmati keindahan alam sekitar Waduk Kedung Ombo dengan menggunakan perahu. Untuk aktivitas lainnya, kalian juga bisa piknik, memancing maupun main jet sky. Momen berlibur kalian pasti seru banget selama berada di Waduk Kedung Ombo. Terlebih lagi, disini pun terdapat playground untuk anak-anak.

Buruan yuk berwisata ke Waduk Kedung Ombo yang berlokasi di Kawasan Kedungmulyo, Kecamatan Kemusu, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah. Harga tiket untuk masuk ke Waduk Kedung Ombo mulai dari Rp 4.000-an.

Baca Juga: Pungki Part Wisata Edukasi Anak yang Menyenangkan dan Bernilai Lampung, Cocok Dikunjungi Saat Libur Sekolah

Demikian sejumlah pilihan destinasi wisata di Boyolali dengan keindahan alam, asri, view cantik, lagi hits dan banyak spot foto yang bisa kalian dapatkan disini.***

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x