4 Tempat Makan Enak di Jakarta Pusat Buat Kaum Hemat, Harganya Murah Mulai Rp 15.000-an Saja

- 6 Januari 2024, 13:00 WIB
Kwetiaw/ freepik/ freepik
Kwetiaw/ freepik/ freepik /

JURNALACEH.COM – Hai sobat kuliner! Apakah saat ini kamu sedang mencari ide makan siang yang enak di seputaran Jakarta Pusat dengan harga terjangkau? Jika iya, yuk simak lebih lengkap rekomendasinya!

Jakarta Pusat menawarkan aneka menu kuliner lezat yang beragam untukmu dengan harga mulai dari yang termurah hingga mahal sekalipun. Menu kulinernya juga bervariasi mulai dari kuliner khas Nusantara hingga menu internasional sekalipun.

Berikut ini kami berikan beberapa rekomendasi tempat makan enak dan murah di Jakarta Pusat antara lain:

1. Ragusa

Tempat Makan Es Ragusa telah berdiri sejak tahun 1932, terkenal dengan hidangan es krim spagetinya. Es krim berbentuk seperti spageti dengan beragam toping di atasnya dan disiram dengan lelehan coklat, memberikan kenikmatan tersendiri bagi para pengunjung.

Menu lain yang juga populer di sana antara lain es krim nougat, tutti fruti, dan banana split. Ragam rasa es krimnya mencakup moka, vanila, cokelat, hingga stroberi.

Lokasi: Jalan Veteran I Nomor 10, Gambir, Jakarta Pusat.

Harga: Rp 15.000 hingga Rp 90.000

2. Mie Ayam Gondangdia

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah