Ini Dia 3 Tempat Makan di Kalibata Jakarta Selatan yang Paling Enak, Citarasanya Nendang Banget

- 16 Februari 2024, 10:12 WIB
Tongseng/Instagram/@luis_widarto
Tongseng/Instagram/@luis_widarto /

JURNALACEH.COM– Siapa nih yang lagi ada di sekitar Kota Jakarta Selatan? Buat kalian yang suka berburu kuliner, kali ini ada sejumlah rekomendasi untuk dicobain. Ini dia 3 tempat makan di Kalibata Jakarta Selatan yang paling enak, citarasanya nendang banget dan legendaris, diantaranya sebagai berikut:

1. Tongseng Mas Mul

Ini dia tempat makan di Kalibata Jakarta Selatan yang paling enak, citarasanya nendang banget dan legendaris, pada opsional pertama ada Tongseng Mas Mul. Nah. Buat kalian yang lagi berburu kuliner di sekitar Kota Jakarta Selatan, cobain nih Tongseng Mas Mul. Tempat makan yang satu ini selalu ramai dan sudah berjualan dari tahu 2003.

Menariknya, Tongseng Mas Mul ini merupakan olahan Tongseng khas Solo yang lezat, lho. Seporsi Tongseng Mas Mul ini disajikan dengan olahan Daging Sapi yang teksturnya empuk, dimasak menggunakan bumbu-bumbu dan citarasanya khas. Kemudian disajikan dengan nasi putih dan irisan Sayur Kol.

Baca Juga: Ada yang Legendaris! 8 Tempat Makan 24 Jam di Malang, Paling Enak dan Murah dengan Kuliner yang Bikin Kenyang

Citarasa gurih, manis dan pedas Tongseng Mas Mul dapat kalian cicipi dengan harga mulai Rp 20.000. Lokasi Tongseng Mas Mul berada di Jln. Kalibata Raya, Kecamatan Kalibata, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta.

2. Pecel Pincuk Kalibata

Ini dia tempat makan di Kalibata Jakarta Selatan yang paling enak, citarasanya nendang banget dan legendaris, pada opsional kedua ada Pecel Pincuk Kalibata. Nah. Kalau bagi kalian yang suka menyantap sayuran dan sedang jalan-jalan di sekitar Kota Jakarta Selatan, bisa juga cobain Pecel Pincuk Kalibata ya.

Tak kalah ramai, Pecel Pincuk Kalibata pun menjadi incaran para wisatawan yang berburu kuliner. Untuk seporsi Pecel Pincuk Kalibata dapat kalian cicipi dengan sejumlah jenis sayuran, ditambah dengan bumbu pecel yang gurih dan manis. Bisa kalian santap dengan nasi putih ya. Menariknya lagi, Pecel Pincuk Kalibata disuguhkan menggunakan daun pisang.

Baca Juga: Yuk! Menjelajahi Kuliner Enak di Gempol: Surga Kuliner Tersembunyi di Bandung yang Kini Semakin Populer

Kuliner lezat yang tradisional ini seporsinya dibanderol dengan harga Rp 19.000-an. Untuk lokasi Pecel Pincuk Kalibata dapat kalian kunjungi di Jln. TMP Kalibata Kemendagri arah Utara, Kawasan Duren Tiga, Kecamatan Pancoran, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta.

3. Warung Ayam Bakar Taliwang

Ini dia tempat makan di Kalibata Jakarta Selatan yang paling enak, citarasanya nendang banget dan legendaris, pada opsional ketiga ada Warung Ayam Bakar Taliwang. Para pecinta kuliner olahan Ayam Taliwang, mari mendekat ke Warung Ayam Bakar Taliwang dan kalian bisa bersantap sepuasnya disini.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x