5 Tempat Wisata di Perbatasan Kuningan-Cirebon dengan Keindahan Alam yang Sangat Instagtagramble

- 11 Maret 2024, 11:00 WIB
Ilustrasi wisata air terjun/freepick.com/@tawatchai07/
Ilustrasi wisata air terjun/freepick.com/@tawatchai07/ /

Pilihannya seperti dermaga kayu dan jembatan gantung, dan mencoba berbagai wahana yang tersedia, seperti perahu bebek dan sepeda air.

3. Taman Nasional Gunung Ciremai

Bagi para pendaki gunung, Taman Nasional Gunung Ciremai merupakan destinasi yang tak boleh dilewatkan.

Gunung Ciremai merupakan gunung tertinggi di Jawa Barat dengan ketinggian 3.078 meter di atas permukaan laut.

Jalur pendakiannya menantang dan menawarkan pemandangan yang indah, seperti hutan pinus, tebing terjal, dan kawah gunung.

4. Curug Sidomba

Air terjun kembar yang dikelilingi oleh tebing batu dan pepohonan hijau ini menawarkan suasana yang sejuk dan menyegarkan.

Pengunjung dapat bermain air di bawah curug, berfoto di spot-spot yang indah, seperti di depan air terjun atau di atas jembatan kayu.

Di Curug Sidomba, kamu juga bisa menikmati trekking di alam bebas menyusuri jalur setapak yang menantang.

5. Situ Sedong

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah