3 Rekomendasi Tempat Bukber di Samarinda yang Enak, Paling Favorit 2024 dan Selalu Diserbu saat Weekend

- 17 Maret 2024, 18:00 WIB
Soto Banjar/IG/@makanterusss
Soto Banjar/IG/@makanterusss /

JURNALACEH.COM – Jalan-jalan bareng keluarga dan buka puasa bersama di Kota Samarinda Kalimantan Timur, jangan lewatkan sejumlah restoran disini ya. Berikut 3 rekomendasi tempat bukber di Samarinda yang enak, paling favorit 2024 dan selalu diserbu saat weekend, diantaranya yaitu:

1. Rumah Makan Pondok Borneo

Rekomendasi tempat bukber di Samarinda yang enak, paling favorit 2024 dan selalu diserbu saat weekend, pada opsional pertama ada Rumah Makan Pondok Borneo. Bagi kalian yang jalan-jalan ke Kota Samarinda Kalimantan Timur, bisa buka puasa bersama di Rumah Makan Pondok Borneo ya.

Untuk varian menu enak yang ada pada Rumah Makan Pondok Borneo, antara lain: Kepiting Asap, Ayam Goreng Kunyit, Cumi Goreng Crispy, Cah Kangkung, Cumi Saus Tiram, Udang Asam Manis dan Sambal yang beragam.

Baca Juga: 4 Tempat Bukber di Cilegon yang Menunya Enak, Siap Menggoyang Lidah, Harga Murah dan Selalu Ramai Pengunjung

Di Rumah Makan Pondok Borneo harga menunya dibanderol mulai Rp17.000-an. Untuk lokasi Rumah Makan Pondok Borneo ada di Jln. Mayor Jendral Sutoyo No.15 – A, Kawasan Sungai Pinang Dalam, Kecamatan Sungai Pinang, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

2. Depot Pusaka Indah

Rekomendasi tempat bukber di Samarinda yang enak, paling favorit 2024 dan selalu diserbu saat weekend, pada opsional kedua ada Depot Pusaka Indah. Buat kalian yang ingin nyobain kuliner khas Kota Samarinda Kalimantan Timur, bisa memilih restoran Depot Pusaka Indah ya.

Terutama bagi kalian yang baru pertama kali jalan-jalan kesini. Nah. Pada Depot Pusaka Indah tersedia menu andalannya yang enak, seperti: Soto khas Banjar, Ayam Goreng khas Banjar, Ayam Bakar dan Sayur Gulai.

Pada Depot Pusaka Indah harga beragam menunya dibanderol dari Rp20.000-an. Lokasi Depot Pusaka Indah berada di Jln. Veteran, Kawasan Pasar Pagi, Kecamatan Samarinda Kota, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

Baca Juga: 4 Cafe Tempat Bukber di Bogor Jawa Barat yang Enak dan Murah, Suasananya Cozy Banget

3. Kedai Sabindo

Rekomendasi tempat bukber di Samarinda yang enak, paling favorit 2024 dan selalu diserbu saat weekend, pada opsional ketiga ada Kedai Sabindo. Selain menunya enak, restoran di Kota Samarinda ini terbilang unik dan Kedai Sabindo memiliki kepanjangan Sabah Indonesia.

Untuk varian menu lezat yang ditawarkan Kedai Sabindo, antara lain: Roti Canai Kuah Kari, Nasi Goreng Pattaya, Roti Tisu dan Roti Canai dengan berbagai topping. Kuliner enak di Kedai Sabindo terkenal dengan menu khas Malaysia.

Harga yang dibanderol pada seporsi menu di Kedai Sabindo hanya mulai Rp15.000-an. Lokasi Kedai Sabindo ada di Jln. Letnan Jenderal Suprapto No.5 – D, Kawasan Sidodadi, Kecamatan Samarinda Ulu, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

Baca Juga: 11 Bukber di Hotel Solo 2024 Murah Meriah, Banyak Paket Menu All You Can Eat Spesial Ramadhan

Demikian sejumlah rekomendasi tempat bukber di Kota Samarindda yang terkenal enak, dengan harga murah dan selalu diserbu saat weekend.***

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x