Wow! 5 Tempat Makan Murah Meriah yang Menyatu dengan Alam di Malang yang Wajib Dikunjungi

- 18 Maret 2024, 15:00 WIB
Ilustrasi tempat bukber/freepik.com/@grmarc
Ilustrasi tempat bukber/freepik.com/@grmarc /

JURNALACEH.COM - Bulan Ramadhan selalu menjadi paling identik dengan kegiatan Berbuka puasa bersama, di Kota Malang salah satunya ada banyak sekali tempat makan enak untuk bukber yang bisa kamu kunjungi.

Memilih tempat bukber di Malang yang murah meriah juga tidak begitu sulit untuk silakukan, kali ini JurnalAceh.com alam mencoba untuk merekomendasikannya kepada kamu tempat makan murah meriah untuk bukber berberkesan.

Berikut adalah beberapa restoran pilihan yang cocok untuk bukber dengan harga yang cukup bersahabat.

1. Warung Kampung Djowo

Restoran ini menawarkan tempat yang luas dengan nuansa tradisional. Bangunan pendopo besar terbuka tanpa dinding, disekitarnya juga dikelilingi oleh sawah dan lapangan hijau luas, menciptakan suasana yang alami dan tenang.

Restoran ini juga menyajikan makanan dengan konsep prasmanan All You Can Eat dengan harga yang sangat terjangkau mulai Rp.5000, cocok untuk keluarga yang ingin merayakan bukber dengan gaya yang santai dan tradisional.

Lokasi: Jl. Sunimbar, Babatan, Tegalgondo, Kec. Karang Ploso, Kabupaten Malang.

2. Warung Kasemo

Bagi kamu pencinta alam, restoran satu ini wajib untuk kamu kunjungi, menawarkan konsep tradisional yang lokasi dekat dengan alam. Sehingga menciptakan suasana yang adem, sejuk dam bikin tenang.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x