Top dan Lagi Hits Banget! Ini 3 Tempat Nongkrong di Sidoarjo Jawa Timur dengan Konsep Instagramable

- 4 Mei 2024, 21:30 WIB
Coffee Latte/IG/@coffeeholic101
Coffee Latte/IG/@coffeeholic101 /

Buruan kunjungi Lowji Cafe yang lokasinya ada di Kawasan Pagerwojo, pada Kecamatan Buduran, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. Lowji Cafe jam operasionalnya dari pukul 09.30 WIB hingga pukul 22.30 WIB.

3. The Rooster Coffee Company

Top dan lagi hits banget! Ini tempat nongkrong di Sidoarjo Jawa Timur dengan konsep instagramable, menu enak, pada urutan ketiga ada The Rooster Coffee Company. Ada satu lagi cafe yang cukup kekinian dan pas buat kalian nongki. Terlebih lagi, The Rooster Coffee Company memiliki nuansa yang nyaman.

The Rooster Coffee Company menyuguhkan konsep vintage yang menarik. Untuk menu minuman yang favorit di The Rooster Coffee Company, antara lain: Coffee Latte, Espresso, Machiato, Ice Lemon Tea, Matcha Latte, Long Black dan ada Milkshake.

Baca Juga: 3 Tempat Nongkrong di Tangerang Paling Hits dengan Nuansa Cozy dan Varian Menunya Enak

Lokasi The Rooster Coffee Company dapat kalian singgahi pada Jln. Yos Sudarso No.21, Kawasan Sidokumpul, di Kecamatan Sidoarjo, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur. The Rooster Coffee Company jam operasionalnya mulai pukul 09.00 WIB hingga pukul 22.30 WIB.

Demikian sejumlah tempat nongkrong di Sidoarjo yang instagramable, lagi hits dan menu enak.***

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah