Wow! 3 Tempat Makan Enak di Margonda yang Paling Populer dan Menunya Super Mantap Banget, Yuk Buruan Cicipi!

- 30 Mei 2024, 12:56 WIB
Mie Gacoan
Mie Gacoan /Instagram @mie.gacoan

JURNALACEH.COM – Hai sobat kuliner! Bagi kamu yang saat ini sedang kebingungan mencari ide kulineran yang enak di seputaran Depok, jangan ragu untuk berburu kuliner di Margonda yah sobat!

Margonda Raya merupakan salah satu spot kuliner yang paling ramai dikunjungi setiap harinya, menu kuliner yang ditawarkan juga lengkap dan beragam untukmu yang sedang kelaparan.

Berikut ini kami berikan beberapa rekomendasi tempat makan enak di Margonda Depok antara lain:

1. Warung Pasta Depok

Warung Pasta Depok merupakan salah satu rumah makan yang paling populer dan hits di kalangan pecinta kuliner. Warung Pasta Depok merupakan sebuah restoran di sepanjang Margonda Raya yang mengusung konsep western.

Warung ini menawarkan berbagai pilihan pasta, mulai dari spaghetti, fettucini, penne, hingga ravioli, pizza dengan beragam topping, serta dessert dan snack.

Pengunjung dapat memilih dua ukuran pasta, yakni small dan large. Tidak hanya menyajikan masakan Italia, Warpas juga menawarkan beberapa menu Asia seperti tom yum dan ramen.

Harga semua menu di Warpas cukup terjangkau.
Lokasi: Jalan Margonda Raya No. 518, Depok.
Harga: Mulai dari Rp20.000-an saja.

2. Mie Gacoan

Tempat makan selanjutnya adalah Mie Gacoan. Ada tempat makan murah di Depok lainnya yang patut direkomendasikan, yaitu Mie Gacoan. Mie Gacoan menawarkan tiga jenis mie goreng dengan pilihan level pedas, antara lain mie angel, setan, dan iblis.

Selain itu, restoran yang tengah viral ini juga menyediakan berbagai macam lauk pendamping seperti pangsit goreng, udang keju, udang rambutan, siomay, dan lumpia udang.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah