Ini Dia! 4 Cafe Estetik di Tangerang, View Keren Dengan Suasana Nyaman Dijamin Cocok Untuk Tempat Nongkrong

23 Februari 2024, 21:00 WIB
Ilustrasi cafe/pexels.com/@RDNE Stock project /

JURNALACEH.COM - Mengunjungi cafe estetik untuk menghabiskan waktu luang kamu bersama orang tersayang, menjadi kegiatan yang sangat menyenangkan untuk kamu lakukan saat sedang berkunjung di Tangerang.

Café estetik yang menawarkan suasana nyaman, dengan view yang keren, dijamin membuat kamu nyaman saat berkunjung disini.

Tidak hanya menawarkan suasana nyaman, saat menghabiskan waktu bersama orang tersayang saat berkunjung disini, kamu juga bisa menikmati berbagai olahan kuliner nikmat dan kekinian yang dijamin membuat momen santai kamu lebih menyenangkan.

Baca Juga: Favorite Kaula Muda! 4 Cafe Tempat Nongkrong Asyik di Jalan Multatuli Kota Medan

Bagi kamu yang ingin berkunjung disini, kamu bisa langsung datang kelokasinya yang dijelaskan dalam artikel di bawah ini.

1. Toko Kopi Klasik

Saat berkunjung di Tangerang, toko kopi klasik menjadi salah satu café estetik yang wajib kamu kunjungi.

Café yang menawarkan suasana nyaman, dengan desain estetik menjadi salah satu view yang dijamin membuat kamu betah saat berkunjung disini.

Café estetik incaran banyak orang ini, juga menawarkan berbagai pilihan menu makanan dan kekinian dengan cita rasa nikmat untuk menemani waktu luang kamu, pilihan area autdoor dan indoor yang bisa kamu gunakan untuk nongkrong bersama teman yang dijamin membuat momen nongkrong kamu semakin seru.

Beberapa pilihan minuman dan makanan yang wajib kamu coba, saat kamu berkunjung disini, seperti kopi klasik, nasi goreng, dan masih banyak pilihan menu makanan dan minuman yang wajib kamu coba. Semua menu nikmat ini bisa kamu coba dengan harga yang terjangkau yaitu mulai dari Rp20.000 saja.

Baca Juga: Bisa Berswafoto Ria! 5 Cafe Paling Instagramable di Purwakarta yang Paling Nyaman dan Juga Instagramable

Bagi kamu yang suka dengan kegiatan berfoto, café ini juga menjadi salah satu pilihan café Nongkrong yang wajib kamu kunjungi, karena terdapat berbagai spot yang bisa kece yang bisa kamu manfaatkan.

Bagi kamu yang ingin berkunjung disini, kamu bisa langsung datang kelokasinya yang ada di Jl. Zam Zam Raya No.11, Village, Kec. Klp. Dua, Kabupaten Tangerang, Banten. Buka mulai dari jam 12.00-23.00 setiap hari.

2. Those Between

Those Between menjadi salah satu pilihan café estetik yang wajib kamu kunjungi, jika sedang berkunjung di Tangerang.

Café estetik incaran banyak orang untuk menghabiskan waktu luang ini, menawarkan suasana café yang nyaman, dengan area bersih dan pelayanan yang ramah membuat banyak orang betah saat berkunjung disini.

Café yang cocok untuk nongkrong seru ini, menyediakan berbagai pilihan menu makanan dan minuman nikmat untuk menemani waktu luang kamu ini, beberapa pilihan menu rekomendasi yang wajib kamu coba seperti, package, tahu isi origin tea loca yang memiliki cita rasa unik dan masih banyak pilihan menu lainnya yang wajib kamu coba saat berkunjung disini, semua menu nikmat ini bisa kamu coba dengan harga yang terjangkau yaitu ulai dari Rp27.000 saja.

Café estetik yang satu ini, juga menjadi surganya bagi kamu para pecinta kegiatan foto, karena terdapat berbagai pilihan spot foto keren yang wajib kamu manfaatkan.

Baca Juga: Ada Rooftopnya Juga Lho! 3 Cafe Instagramable Dekat Stasiun Semarang Tawang dengan Suasana Paling Cozy

Bagi kamu yang ingin berkunjung disini, lokasinya ada di Jl. Hartono Raya Lantai 1, Parkir P5, Babakan, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten. Buka mulai dari jam 12.00-03.00 setiap hari.

3. Platon Coffee

Platon Coffee menjadi salah satu pilihan café estetik yang wajib kamu kunjungi, jika sedang berkunjung di Tangerang.

Café dengan suasana nyaman, dengan view cantik dari desain estetik café yang satu ini, dijamin membuat kamu betah saat berkunjung disini.

Café pilihan untuk nongkrong seru ini, menawarkan area autdoor dan indoor kece yang bisa kamu manfaatkan saat berkunjung disini.

Berbagai pilihan menu makanan dan minuman kekinian siap bisa kamu coba saat berkunjung disini, seperti topegato, cake katengel, black coffee dan masih banyak pilihan menu lainnya yang wajib kamu coba.

Semua menu nikmat ini bisa kamu coba dengan harga yang terjangkau, yaitu mulai dari Rp25.000 saja.

Bagi kamu yang ingin berkunjung disini, kamu bisa langsung datang kelokasinya yang ada di Jl. Bayangkara Pusdiklantas Ruko Chrystal Lane No.21, Pakualam, Kec. Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan, Banten. Buka mulai dari jam 08.00-20.00 setiap hari.

4. Black Campaign Coffee

Saat berkunjung di Tangerang, black campaign coffee menjadi salah satu pilihan café estetik yang wajib kamu kunjungi.

Beberapa piilihan menu makanan dan minuman nikmat, wajib kamu coba saat berkunjung disini seperti esdudu coffee macaroni, mil plater, anilla oreo Frappe dan masih banyak pilihan menu makanan dan minuman nikmat lainnya yang wajib kamu coba. Semua menu nikmat ini bisa kamu coba dengan harga yang terjangkau yaitu mulai dari Rp25.000 saja.

Terdapat area autdoor dan indoor dengan suasana nyaman yang bisa kamu manfaatkan untuk menghabiskan waktu nongkrong, dijamin asik banget.

Café dengan desain estetik ini, memiliki banyak spot yang bisa kamu manfaatkan untuk spot foto yang dijamin instagramable banget.

Bagi kamu yang ingin berkunjung, kamu bisa langsung datang kelokasinya yang ada di Jl. Mt. Haryono No.5, RT.001/RW.010, Sukasari, Kec. Tangerang, Kota Tangerang, Banten. Buka mulai dari jam 08.00-22.00 setiap weekend dan 09.00-22.00 setiap weekday.***

Editor: Fauzi Jurnal Aceh

Tags

Terkini

Terpopuler