Berikut adalah 5 Daerah yang Menjadi Penempatan Rapid Test Antigen Bagi Penumpang PT KAI

- 4 Januari 2022, 23:50 WIB
Ilustrasi gambaran daerah yg menjadi tempat Antigen yang telah ditetapkan oleh PT KAI
Ilustrasi gambaran daerah yg menjadi tempat Antigen yang telah ditetapkan oleh PT KAI /Sumber by PINTEREST@keretaapi/Tim Jurnal Aceh

JURNAL ACEH - PT Kereta Api Indonesia (Persero) menerapkan tarif baru untuk layanan Rapid Test Antigen di Stasiun dari sebelumnya Rp45.000 menjadi Rp35.000.

Tarif baru ini berlaku mulai 1 Januari 2022 di 83 stasiun yang melayani Rapid Test Antigen.

"Penyesuaian tarif Rapid Test Antigen tersebut merupakan salah satu bentuk peningkatan pelayanan KAI kepada pelanggan di masa libur Tahun Baru 2022 ini," ujar VP Public Relations KAI Joni Martinus.

KAI terus mengingatkan kepada pelanggan untuk terus melengkapi persyaratan naik KA di masa Nataru, salah satunya adalah Rapid Test Antigen bagi pelanggan diatas 12 tahun.

Baca Juga: Hewan Pemakan Daging Berisiko Tinggi Terkena Kanker

Dilansir oleh Tim Jurnal Aceh melalui media RRI.co.id terkait artikel berjudul "Lima Lokasi Layanan Antigen PT KAI" Senin, 3 Januari 2022.

"PT KAI Daop 1 Jakarta terus melakukan peningkatan layanan untuk membantu calon pengguna jasa memenuhi persyaratan terkait protokol kesehatan saat akan menggunakan jasa kereta api untuk beraktivitas," ujar Kahumas PT KAI Daop 1 Jakarta, Eva Chairunisa, melalui keterangan resmi yang diterima RRI.co.id di Jakarta, Senin, 3 Januari 2022.

Baca Juga: Drama Korea Terbaik Berjudul 'The Devil Judge' Perang Melawan Dunia yang Jahat, Ji Sung Come Back

Saat ini, terdapat 5 lokasi layanan Antigen di area Daop 1 Jakarta, berikut daftarnya:

- Stasiun Gambir: 06.00 sd 21.00 WIB

Halaman:

Editor: Windi Maiza Putri

Sumber: rri.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x