Tutorial Setting WiFi di Set Top Box Matrix Apple DVB T2

- 29 November 2022, 19:07 WIB
Ilustrasi antena televisi yang  bisa menangkap siaran televisi digital tanpa STB/Tangkapan Layar/YouTube Syarif HT
Ilustrasi antena televisi yang bisa menangkap siaran televisi digital tanpa STB/Tangkapan Layar/YouTube Syarif HT /

5. Akan muncul beberapa opsi, pilih opsi WiFi dan tekan OK pada remot.

6. STB akan memindai secara auto scan jaringan WiFi yang tersedia.

7. Berikutnya, sambungkan jaringan WiFi dan masukkan kata sandi anda

8. Lalu tekan OK untuk menyambungkan

9. Jika sudah disambungkan, maka TV bisa digunakan untuk layanan internet terutama untuk nonton YouTube, selesai.

STB Matrix Apple DVB T2 HD di jual di pasaran dengan harga kisaran Rp 215.000. Meskipun harganya tergolong murah, namun STB ini menjadi incaran banyak orang karena fitur dan spesifikasinya yang bagus. Berikut fitur- fitur menarik yang dimiliki STB Matrix Apple DVB T2 HD, diantaranya:

Baca Juga: Langkah-langkah Cara Pencairan BSU 2022 Rp 600.000 di Kantor Pos

1. STB ini memiliki memory sebesar 8 MB dan Kualitas gambar yang ditampilkan pun mencapai resolusi 1080 p.

2. Memiliki wifi dongle 7601 & 5370.

3. Format gambar dan video beragam terdiri dari MPEG-2 / MPEG-4 / H.264.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x