4 Wisata Kuliner Medan Bikin Ketagihan Cocok Dikunjungi Bareng Bestie Rayakan Tahun Baru

- 24 Desember 2022, 20:15 WIB
Kuliner yang Bisa Ditemui di Provinsi NTT
Kuliner yang Bisa Ditemui di Provinsi NTT /Youtube @missy5641/

JURNALACEH.COM- Jika Medan masuk ke daftar perayaan tahun baru kamu, maka jangan sia-siakan waktumu untuk mencicipi ragam kulinernya yang lezat dan bikin nagih terus.

Medan merupakan salah satu kota besar di Indonesia yang selalu ramai dikunjungi saat perayaan tahun baru. Tidak hanya tempat wisatanya yang populer, wisata kulinernya pun tidak kalah menggiurkan.

Ibu Kota Provinsi Sumatera Utara ini memang terkenal dengan kulinernya yang khas dan sudah tersebar di seluruh Indonesia. Soto Medan, Lontong Medan, bahkan duriannya sudah tidak diragukan lagi kepopulerannya.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Rumah Makan di Subang, Favorit dan Selalu Ramai

Berikut jurnalaceh.com rangkum 4 wisata kuliner Medan yang wajib kamu nikmati bersama bestie saat perayaan tahun baru nanti.

Durian Ucok

Tidak afdol rasanya jika ke Medan tidak mencicipi Durian Medan. Kamu bisa mengunjungi Kedai Durian Ucok saat malam hari hingga pagi. Kedai ini adalah tempat menikmati durian paling terkenal di kota Medan. Durian medan merupakan surga bagi pecinta durian yang ingin merasakan khasnya durian Medan dengan daging buah yang tebal serta rasa manis agak sedikit pahit namun mampu menggoyang lidah.

Ayam Pepes Medan

Bagi kamu penikmat pepes, kamu harus mengunjungi wisata kuliner yang satu ini. Selepas menjelajah kota Medan Bersama bestie, hidangan ini sangat cocok untuk menghilangkan rasa lapar.

Baca Juga: 5 Tempat Kulineran Estetik dan Instagramable di Sentul, Bogor

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x