Destinasi Tempat Wisata Malam di Bandung Terbaru 2023, Cocok untuk Keluarga atau Pasangan

- 14 Januari 2023, 21:20 WIB
Caringin Tilu/Instagram/@id_pejalan
Caringin Tilu/Instagram/@id_pejalan /

Destinasi wisata malam di Bandung selanjutnya adalah Caringin Tilu. Tempat ini masih menjadi favorit bagi kalangan wisatawan, di sini anda bisa menikmati pemandangan Kota Bandung pada malam harinya sambilan menikmati beberapa makanan dan minuman tradisional di sekitar tempat tersebut.

Lokasinya berada di Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung.

Baca Juga: Daftar Tempat Wisata di Magetan Terbaru 2023 yang Seru dan Alami

4. Bukit Teropong Indah

Destinasi wisata malam di Bandung adalah Bukit Teropong Indah. Tempat ini begitu menarik karena letaknya tepat di lereng patahan Lembang. Di sini anda bisa meneropong keindahan Kota Bandung, tempat ini sangat cocok untuk anda kunjungi bersama orang tercinta.

Lokasinya berada di Pagerwangi, Kabupaten Bandung.

5. Puncak Bintang

Destinasi wisata malam di Bandung adalah Puncak Bintang. Tempat ini sangat cocok untuk anda kunjungi untuk merelaksasi pikiran dengan sekedar mencari angin dan melihat kota Bandung pada malam hari. Tempat ini menawarkan suasana udara yang begitu segar yang membuat anda semakin betah berlama-lama di tempat ini.

Lokasinya berada di Kecamatan Cimenyan, Kabupaten Bandung.

Baca Juga: Liburan ke Sumedang, Jangan Lewatkan Wisata Populer Ini

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah