Wisata Kuliner di kopeng yang Affordable dan Tidak Mengecewakan

- 1 Februari 2023, 17:15 WIB
Waroeng Nggoenoeng/Instagram/@adventmardani
Waroeng Nggoenoeng/Instagram/@adventmardani /

2. Waroeng Nggoenoeng

Warung ini berada di ketinggian daerah Kopeng, yang terkenal dengan nasi jagung yang digoreng. Kalau soal rasa, tidak perlu diragukan lagi dijamin enak.

Tidak hanya dengan nasi jagungnya yang memiliki varian rasa, terdapat juga menu lainnya yang rasanya oke, seperti babat gongso, ayam lada hitam, sop iga bakar dan menu lainnya.

Apalagi tempatnya yang rumahan, suasananya yang sejuk ditambah lagi dengan panorama pegunungan, membuat suasana semakin menarik.

3. Kopi Temen dan Sego Bakar Kebul-Kebul

Tempat makan satu ini juga sangat recommended untuk dikunjungi, affordable tapi tidak mengecewakan.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Destinasi Wisata Kuliner Legendaris di Jakarta, Dijamin Bikin Nagih!

Tempat makan ini menjadi salah satu tempat pilihan anak muda untuk nongkrong, karena terdapat kopi yang enak, dan dipanen langsung dari petani setempat.

Harga yang ditawarkan juga sangat murah, anda sudah bisa mendapatkan hidangan makanan yang lezat, tanpa harus mengeluarkan biaya yang menguras dompet.

Menu yang jadi incaran yaitu nasi hangat yang dibakar, sate-satean, lauk-pauk, hingga gorengan yang bisa dinikmati bersamaan.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x