3 Tempat Kuliner Pekanbaru yang Maknyus dan Murah, Dijamin Nambah

- 28 Februari 2023, 22:08 WIB
Kampoong Dimsum/Instagram/@kampoong_dimsumku
Kampoong Dimsum/Instagram/@kampoong_dimsumku /

JURNALACEH.COM- Pekanbaru merupakan salah satu daerah yang berada di Sumatera dan di sini memiliki berbagai kuliner yang maknyus, dan harganyapun murah, dijamin nambah.

Menikmati makanan Pekanbaru tidak cukup dilakukan dalam satu hari, lantaran kuliner di sini sangat banyak dan simak artikel ini yang merekomendasikan kuliner maknyus di Pekanbaru.

Berbagai menu makanannya bisa anda nikmati mulai dari kuliner legendaris hingga makanan kekinian.

Baca Juga: Ini Dia 3 Rekomendasi Kuliner Probolinggo Paling Populer

Berdasarkan pantauan tim JurnalAceh.com, berikut 3 tempat tempat kuliner Pekanbaru tang Maknysu dan murah, dijamin nambah.

1. Soto Bude Cemara

Kuliner ini merupakan salah satu makanan khas Jawa dan paling populer dan legendaris di Pekanbaru, rasany bikin nagih.

Soto ini menyajikan bahan utama seperti ayam, bawang goreng hingga kuah kaldu yang aromanya sangat menggoda dan harganyapun cukup terjangaku untuk anda nikamti.

Baca Juga: Ini Lho! 3 Kuliner Malam Jogja yang Buka 24 Jam

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x