Gaji Guru PPPK Nutup Biaya Sekolah Anak Yang Tiap Tahun Naik Gak Ya?

- 7 Maret 2023, 10:33 WIB
Salah satu guru bersama murid-muridnya
Salah satu guru bersama murid-muridnya /@muhammad_qodrat/Instagram

JURNALACEH.COM – Masyarakat kita punya algoritma jika jadi ASN atau minimal jadi PPPK maka hidup bisa sejahtera. Tak heran jika ASN menjadi profesi yang paling diminati sampai saat ini. Namun, calon ASN harus rela antre dan ekstra sabar menunggu proses tahapan seleksi.

Periode tahun 2023 banyak kejutan yang dipersiapkan Panitia Seleksi Nasional (Panselnas) yang beranggotakan Kemendikbudristek, BKN, dan KemenpanRB. Pengumuman hasil seleksi PPPK 2022 akan segera diumumkan selambat-lambatnya pada 10 Maret 2023 mendatang.

Baca Juga: Catat Cek Gu! Ini Cara Guru Menentukan Kebutuhan Belajar Murid dalam Proses Transfer Ilmu

Dikutip dari situs gurupppk.kemdikbud.go.id menyebut bahwa nasib guru yang masih berstatus tenaga honorer harus bersabar dulu. Mereka dengan masa bakti lama lebih jadi prioritas. Tetapi akan ada proses tahapan seleksi tes.

Seleksi tes dilakukan dengan mempertimbangkan dimensi kompetensi teknis, kompetensi manajerial, dan sosial kultural.

Para pejuang pendidikan tak usah khawatir. Selagi matahari masih bersinar, teruslah bercita-cita mencerdaskan anak negeri di belahan bumi Indonesia. Persoalannya jika peralihan PPPK dengan perjanjian tertentu terjamin, berapa nominal gaji per bulannya?

Baca Juga: Ini Alasan Pengumuman PPPK Guru Ditunda, Kemendikbudristek Janjikan Kabar Gembira

Halaman:

Editor: Hairul Faisal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x