3 Cafe di Salatiga yang Populer dan Nyaman Banget Buat Nongkrong

- 9 Maret 2023, 14:18 WIB
Langit Senja Cafe Salatiga/IG/@bumikayom
Langit Senja Cafe Salatiga/IG/@bumikayom /

JURNALACEH.COM - Kota Salatiga menjadi salah satu kota tujuan wisata di Jawa Tengah. Gak hanya itu saja Salatiga juga menawarkan berbagai atraksi wisata dan wisata kuliner. Gak heran jika banyak bermunculan cafe-cafe yang beragam temanya.

Sangat asik buat anak muda dan keluarga juga. Jika anda ingin menghabiskan waktu sekedar nongkrong, berikut ini tim JurnalAceh.com sudah merangkum cafe yang bisa anda kunjungi bersama orang tercinta, diantaranya sebagai berikut:

1. Soklatok Cafe Salatiga

Cafe di Salatiga yang cocok anda kunjungi buat nongkrong adalah Soklatok Cafe Salatiga. Cafe ini ternyata mempunyai konsep cafe di taman dengan ruang indoor semi terbuka. Meja dan kursi tertata begitu rapi untuk pengunjung yang datang ke sini dan tertata dalam ruangan luas yang terbuka hingga ke taman di bagian belakang cafe.

Baca Juga: Bahagia Tak Harus Mahal dan Ribet, Coba Luangkan Waktu Rebahan di Siang Hari

Di sini anda akan menikmati suasana udara dan cahaya bebas masuk dari luar, dengan adanya siluet-siluet cantik dari tanaman gantung dan taman vertikal saat sore hari.

Di sini banyak menyajikan menu hidangan berbasis cokelat, yang terutama di menu minuman dan makanan. Yang menjadi menu istimewa di sini adalah Soklatok Premium.

Terdapat juga menu lainnya seperti Pisang Ngangkang dengan es krim, Tropical Juice, Jahe Teh Lemon, Ataupun Salad Buah dan masih banyak lainnya. Anda bisa menemukan lokasinya di Jalan Kartini, Salatiga.

Baca Juga: Top! 3 Hotel Terbaik yang Jadi Pilihan Liburan di Bogor, Lokasinya Sangat Strategis

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x