Resep Kue Nastar 1 Kg Anti Gagal Lembut dan Empuk, Pas Banget untuk Hidangan Lebaran

- 8 April 2023, 16:09 WIB
Kue Nastar/IG/@kreasikuekering
Kue Nastar/IG/@kreasikuekering /

Baca Juga: Top 4, Tempat Bukber di Bandung Murah Meriah, Terbaik dan Terlezat, dengan Rasa Elit Harga Tak Sulit

2. Kemudian masukkan tepung maizena, dan tepung terigu secara bertahap sambil diuleni sampai kalis.

3. Selanjutnya ambil adonan nastar, pipihkan, kemudian beri isian selai nanas, dan bulatkan kembali. Lakukan sampai adonan habis.

4. Kemudian panaskan oven.

5. Dan tata kue nastar di loyang, lalu panggang sampai matang.

6. Selanjutnya keluarkan loyang dari oven, dan biarkan kue dingin. Kemudian olesi permukaan kue dengan bahan olesan. Dan biarkan mengering, lalu olesi lagi untuk yang kedua.

Baca Juga: Yuk Cobain! 4 Kuliner Solo Legendaris Paling Lezat, Salah Satu Warungnya Langganan Jokowi Lho!

7. Selanjutnya panggang kembali kue nastar, selama 10 menitan hingga matang. Selamat mencoba***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah