Lapar di Perjalanan Mudik! Ini 4 Rekomendasi tempat kuliner Khas Pantura, Enak Bisa Bikin Perut Kenyang

- 14 April 2023, 23:25 WIB
Kuliner Empal Gentong Cirebon/ id.pinterest.com/
Kuliner Empal Gentong Cirebon/ id.pinterest.com/ /

JURNALACEH.COM - Tak terasa lebaran yang tinggal beberapa hari lagi, ramai orang yang sudah memesan tiket pesawat, kereta api ataupun bus untuk mudik lebaran tahun ini, akan tetapi ada juga sebagian orang mudik menggunakan kendaraan pribadi.

Nah, Bagi kamu yang mudik melalui jalur Pantura, kamu dapat singgah istirahat di beberapa tempat, sembari membeli jajanan oleh-oleh untuk keluarga dan kuliner enak yang dapat kamu cicipi untuk mengisi perut saat perjalanan.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata Terbaik Banjarmasin yang Paling Recommended Buat Staycation Tahun 2023, Yuk Intip Keindahannya

Berikut ini tempat-tempat kuliner Pantura yang dapat kamu singgah yaitu sebagai berikut:

1. Nasi Megono Pekalongan

Salah satu kuliner mudik yang dapat kamu nikmati jika melewati jalur pantur adalah Nasi Megono Pekalongan.

Nasi ini disajikan berupa nasi putih hangat, sayur nangka cacah yang dilengkapi dengan kelapa parut, dan kecombang, rasa kuliner ini sugguh sangat gurih.

Selain dari itu, kamu juga dapat menambahkan pesanan lauk seperti; ayam goreng, tongseng sapi, ayam kecap, gorengan, serta tumis terong. Untuk harganya mulai Rp 6.000.

Salah satu Nasi Megono Pekalongan yang dapat kamu temui adalah Warung Mbak Ibah, lokasinya berada di Jalan Teratai, Poncol, Pekalongan. Bukanya mulai pukul: 10.00 – 02.00 WIB.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x