Yuk Dicoba! 3 Resep Kue Kering Coklat ½ Kg Enak dan Gurih, Pilihan Terbaik Lebaran

- 16 April 2023, 19:18 WIB
Kue Sukade Coklat Sabit/ cookpad.com/
Kue Sukade Coklat Sabit/ cookpad.com/ /

Kue ini termasuk kue kering lebaran yang banyak digemari orang, karena memiliki citra perpaduan cokelat dengan keping sangat enak, dan bentuknya kecil seperti bulan sabit.

Bahan yang digunakan untuk membuat kue ini hemat serta pembuatannya tidak susah.

Bahan yang digunakan:

Untuk Adonan:

- ½ Kg Tepung terigu
- 100 gram tepung pati jagung (maizena)
- 125 gram gula halus
- 27 gram susu bubuk
- 2 butir kuning telur
- 350 gram margarine
- ½ sendok teh vanili bubuk
- Sukade warna warni secukupnya (untuk kue sakade)
- Keju taburan secukupnya (untuk Kue coklat bulan sabit)
- Coklat koin secukupnya (untuk Kue coklat bulan sabit)

Untuk olesan:

- 1 butir kuning telur
- 1 sendok makan minyak sayur
- 1 sendok makan susu kental
- 2 tetes pewarna (kuning telur)

Cara pengolahannya:

- Ayak tepung terigu, maizena, dan susu, lalu sisihkan.

- Kocokkan gula dan mantega dengan mixer sampai lembut. Kemudian tambahkan kening telur dan vanili, kocok kembali sampai rata.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x