8 Arti Mimpi Menikah dalam Pandangan Islam

- 17 April 2023, 05:06 WIB
Arti mimpi menikah dalam pandangan Islam
Arti mimpi menikah dalam pandangan Islam /Freepik.com/

 

JURNALACEH.COM - Setiap manusia tidak kecuali tidak, pasti pernah mengalami mimpi ketika tidur. Salah satunya mimpi menikah.

 

Menurut Psikolog asal Austria, Freud (1914) dalam bukunya, Interpretation of Dream menjelaskan bahwa mimpi merupakan jembatan antara dunia eksternal dengan perasaan, kesan maupun keinginan terpendam (terepresi).

Mimpi bukanlah hal yang tabu untuk dibicarakan, bahkan dalam swbuah hadist disebutkan bahwa mimpi merupakan bagian 46 bagian dari kenabian.

Baca Juga: 3 Arti Mimpi Menikah Menurut Islam, Benarkah Akan Dapat Promosi Kerja?

Hal tersebut sesuai hadist yang diriwayatkan Ubadah Ibn Shamit, "Mimpi seorang mukmin merupakan 46 bagian kenabian." (HR. Bukhari, Muslim, Abu Dawud, Tirmidzi).

Halaman:

Editor: Ade Alkausar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x