3 Wisata yang Lagi Hits 2023 di Baturaden, Bikin Liburanmu Jadi Seru, Yuk Cobain!

- 28 Mei 2023, 11:05 WIB
Taman Langit/Instagram/@tamanlangitbatu/
Taman Langit/Instagram/@tamanlangitbatu/ /

Adapun spot foto terbaik di Curug Jenggala yaitu papan sudah ditata sangat rapi dan indah yang berbentuk hati dengan latar belakang tiga air terjun memiliki ketinggian kurang lebih 30 meter.

Tak hanya panorama di curung saja  spot terbaik dan epik bisa Anda dapatkan, juga terdapat spot foto keren disebuah jembatan cinta berada dibawah tebing yang melintasi sungai curung tersebut.

Setelah lelah menikmati keindahan Curug Jenggala, Anda bisa mengunjungi objek wisata sekitarnya yang tidak kalah menarik. Terdapat juga spot foto cantik di papan berbentuk dua hati saling bertumpuk yang sudah dibuat sangat rapi dan keren ini, berhadapan langsung ke DAM PLTA Ketenger.

Baca Juga: Jadwal Bioskop Medan Minggu 28 Mei 2023, Aksi Spektakuler Dom Jadikan Wisata Akhir Pekan Lebih Menarik!

Berbicara soal fasilitas penunjang terbilang cukup memadai mulai dari area parkir, mushalla, kios makanan, toilet hingga tempat penginapan.

Lokasi berada di berada di Jalan Pangeran Limboro, Dusun III Kalipagu, Ketenger, Kecamatan Baturaden, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah.

Jam operasional dapat dikunjungi mulai dari pukul 07.00 sampai 16.00 WIB setiap hari. Harga tiket masuk hanya dibandrol Rp10.000 rupiah.

Baca Juga: Wisata Ke Medan Belum Lengkap Kalau Belum Berkunjung ke Tempat Makan Satu Ini, Yuk Simak Rekomendasinya

2. Taman Langit

Taman Langit ini merupakan restoran yang menawarkan beragam spot foto instagramable banget, seperti di jembatan kaca, taman bunga epik, sehinnga liburan Anda bikin seru dan menyenangkan.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x