Lagi Banyak Tanggal Merah nich, Yuk Berwisata Kuliner pada 3 Tempat Makan di Makassar yang Enak dan Murah

- 31 Mei 2023, 22:00 WIB
Sop Saudara Irian/IG/@jajanan_makassar
Sop Saudara Irian/IG/@jajanan_makassar /

Baca Juga: Mau Berwisata Kuliner? Cek Prakiraan Cuaca Besok di Wilayah Jakarta dan Sekitarnya, Kamis 1 Juni 2023

Untuk seporsi Aroma Coto Gagak ini akan disuguhkan untuk kalian dengan daging sapi serta kuah kaldu yang agak bening, tidak terlalu pekat. Namun rasanya tetap lezat dan gurih. Harganya pun terjangkau, Coto ini dibanderol dengan harga mulai dari Rp27.000 per porsinya. Lokasi Aroma Coto Gagak berada di Jln. Gagak No.27, Makassar, Sulawesi Selatan.

3. Pisang Epe Losari

Lagi banyak tanggal merah nih! Yuk berwisata kuliner pada tempat makan di Makassar yang enak dan harganya terjangkau, pada pilihan ketiga ada Pisang Epe Losari.

Nah. Untuk kuliner yang satu ini merupakan kudapan tradisional khas Makassar. Paling disukai oleh masyarakat, bahkan para wisatawan juga sering mengincar Pisang Epe Losari ini. Kalian bisa mencicipi Pisang Epe Losari yang enak ini sembari menikmati view Pantai Losari.

Baca Juga: Yuk Jajan, Ini Dia 3 Tempat Wisata Kuliner Nasi Goreng Enak dan Unik di Bandung Paling Recommended

Untuk harganya dibanderol dengan Rp10.000 yang rasa original dan untuk yang memiliki varian rasa dibanderol dengan Rp12.500 saja. Kalian bisa langsung membeli Pisang Epe Losari di sekitaran Jln. Penghiburan, Makassar, Sulawesi Selatan. Kalian bisa juga menjadikan kuliner Pisang Epe Losari sebagai pilihan oleh-oleh saat melancong ke Makassar ya.

Demikian sejumlah tempat kuliner di Makassar yang enak dan harganya terjangkau. Kalian harus mencicipi kuliner tersebut bersama anggota keluarga tercinta saat melancong ke Makassar ya.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x