Ini lho, 5 Rekomendasi Tempat Wisata di Berastagi yang Lagi Hits, Cocok Buat Healing Bersama Keluarga. Yuk Cek

- 5 Juni 2023, 18:38 WIB
Jembatan Kaca/IG/@infotegal
Jembatan Kaca/IG/@infotegal /

Baca Juga: Rekomendasi 3 Tempat Wisata di Semarang untuk Anak Muda yang Lagi Hits dan Kekinian Banget

3. Kebun Efi

Tempat ini dikenal dengan nama Kebun Madu Efi, tempat wisata di Berastagi satu ini yang lagi hits, pasti akan mengajakmu melakukan ragam aktivitas seru di tempat ini, tempat ini juga memiliki berbagai spot foto, melihat peternakan lebah, hingga camping juga di sediakan di tempat ini

Disini kamu juga bisa berjalan-jalan dan menikmati di taman bunga warna-warni. Untuk mencapai Kebun Efi, untuk bisa ketempat ini kamu harus menempuh perjalanan sekitar 35 km dari Berastagi ya. Bagi kamu yang ingin ketempat ini langsung saja ke lokasi Jl. Kabanjahe KM.13 Siosar, Sukamaju, Tigapanah, Karo, Sumatera Utara, di buka hari Selasa sampai Minggu pada pukul 09.00-17.00 WIB. Dengan harga tiket Rp 10.000.

4. Mikie Funland

Mikie Funland ini merupakan tempat destinasi wisata Berastagi berupa taman hiburan pertama di dengan memiliki pemandangan pegunungan yang menghadirkan lebih dari 35 wahana lho. Salah satunya Dolphin Bay, wahana baling-baling akan membawamu berputar dan terbang seolah-olah naik lumba-lumba dan ada juga wahana roller coaster, carousel dan masih banyak wahana laginya.

Ajak orang tersayang untuk liburan ketempat ini. Bagi anda yang ingin ketempat ini langsung saja ke alamat Jl, Jamin Ginting, Sempajaya, Berastagi, Karo, Sumatera Utara, Jam buka Sabtu- Minggu pukul 10.00-17.00 dengan harga tiketnya mulai dari Rp 105.000.

Baca Juga: Ini Dia 3 Wisata Kuliner Malam Paling Populer di Palembang, Selalu Ramai Pengunjung!

5. Jembatan Kaca Berastagi

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah