Intip, 3 Tempat Wisata Keluaga di Medan, Sangat Asyik lho! Yuk Cobian

- 6 Juni 2023, 15:56 WIB
Avros Park/Instagram/@avrosparkmedan/
Avros Park/Instagram/@avrosparkmedan/ /

Dikabarkan, terdapat 364 jenis fauna endemik khusus Indonesia dengan total spesies mencapai 83 yang menetap serta bertahan hidup di tempat penangkaran binatang ini.

Taman ini terletak di tengah-tengah perkebunan kelapa sawit yang dimiliki oleh PT Fajar Agung. Selain sebagai tempat rekreasi, taman ini juga berfungsi sebagai tempat belajar bagi anak-anak untuk mengenal berbagai jenis hewan yang ada di sana.

Baca Juga: 3 Tempat Nongkrong Malam di Lhokseumawe Terbaru, Terkenal, dan Hits!

Yang didesain dengan konsep child zoo yang ramah anak, taman hewan ini memberikan pengalaman langsung kepada anak-anak tentang kehidupan alam liar, tempat bermain dan belajar sekaligus, serta membantu mereka untuk lebih menjelajahi alam dan mengatasi rasa takut yang seringkali muncul.

Di samping itu, terdapat spot foto yang menarik juga tersedia dan sangat instagramable, seperti payung terbang, kediaman kelinci, jalan koridor dan masih banyak lagi.

Lokasi Desa Bangabing Kecamatan Pegajahan, Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara. Harga tiket masuk dibandrol Rp 15.000 rupiah. Jam operasional dibuka mulai pukul 08.00 hingga 17.00 WIB.

Baca Juga: 3 Tempat Nongkrong Saat Malam Hari Terbaik di Banda Aceh, Asyiknya Bikin Lupa Pulang!

2. Avros Park

Di Avros Park ini, punya banyak hal seru dan kegiatan menghibur seperti berkemah, bermain dengan wahana permainan, hingga bersantai di kafe.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x