Ini lho, 5 Rekomendasi Tempat Wisata Estetik di Medan, Wajib Dikunjungi Para Pecinta Keindahan, Yuk Simak!

- 12 Juni 2023, 16:47 WIB
istana maimun /Instagram/@ soewardi.ahmad
istana maimun /Instagram/@ soewardi.ahmad /

Baca Juga: Hits, 3 Rekomendasi Tempat Wisata di Solo, Lengkap dengan Alamat dan Harga Tiket

3. Istana Maimun

Istana Maimun merupakan sebuah bangunan rumah raja yang didesain langsung oleh arsitek Capt. Theodoore van Erp, melalui perintah Sultan Deli saat itu yaitu Sultan Ma'mun Al Rasyid. Objek wisata ini yang terbilang cukup ikonik dan pastinya semua orang tahu, uniknya disini anda dapat belajar mengenai budaya.

Istana yang masih berdiri kokoh sampai saat ini memiliki keindahan yang memadukan gaya arsitektur warisan kebudayaan Melayu dengan gaya Islam, Spanyol, India, Belanda dan Italia. Dengan memadukan beberapa gaya kebudayaan tersebut maka disetiap ruangan Istana sangat indah dan estetik dan tentunya sangat Instagramable ketika difoto.

4. Tjong A Fie Mansion

Memiliki desain yang sangat Artistik dan unik menjadikan Mansion satu ini sangat menarik untuk dikunjungi. Bagaimana tidak, perpaduan bangunan gaya Chinese dan Eropa membuat tampilan Mansion ini berbeda deri yang lain.

Bagi ada yang ingin berkunjung ke lokasi wisata satu ini tentunya harus memiliki persiapan kamera atau ponsel yang memiliki kamera yang bagus, karena terdapat banyak spot foto estetik dan Instagramable bagi anda yang ingin eksis di Instagram.

Baca Juga: Paling Top! 3 Tempat Wisata di Salatiga yang Hits dan Kekinian, Sangat Cocok Dijadikan Tujuan Berlibur

5. Taman Labirin Simalem

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah