3 Tempat Wisata di Aceh yang Terkenal 2023, Dijamin Liburan-nya Sangat Menyenangkan

- 18 September 2023, 08:40 WIB
Wisata Gunung Seulawah/Instagram/@acehtourismtravel/
Wisata Gunung Seulawah/Instagram/@acehtourismtravel/ /

Baca Juga: Ini Lho, Tempat Wisata yang Masih Asri dan Juga Alami di Aceh: Salah Satunya Hidden Gems

3. Wisata Gunung Seulawah

Destinasi wisata ini meliputi dua gunung, yaitu Gunung Seulawah Agam dan Gunung Seulawah Inong.  Mengunjungi Gunung Seulawah Agam juga akan menambah pengetahuan Anda tentang flora dan fauna di sana.

Selain flora dan fauna, Anda juga bisa belajar banyak tentang sejarah negeri tercinta ini di Gunung Seulawah Inong. Pada zaman dahulu, masyarakat di wilayah ini terutama kaum hawa berperang sangat gagah berani melawan penjajah. Hingga saat ini masih terdapat rumah-rumah peninggalan zaman Belanda yang terletak di kaki gunung Seulawah Inong.

Gunung Seulawah merupakan gunung yang dikenal masyarakat Aceh dengan puncak Seulawah Agam dan Seulawah Dara dan juga merupakan Kawasan Penyangga Ekosistem Leuser.

Baca Juga: 3 Tempat Wisata di Temanggung Terbaru 2023, Paling Cocok untuk Anda yang Pecinta Alam

Luas wilayahnya sekitar 1,4 juta hektar dan mencakup wilayah Aceh Barat, Nagan Raya, Aceh Jaya, Aceh Besar, Pidie, Bireun, dan Aceh Tengah.

Wilayah Seulawah memiliki suhu udara minimum 19 hingga 21 derajat Celcius dan suhu maksimum 25 hingga 30 derajat Celcius dengan curah hujan  2.000 hingga 2.500 mm per Tahun, pada ketinggian 1.800 meter di atas permukaan laut  dan terletak di wilayah Saree, di perbatasan Kabupaten Aceh Besar dengan Pidie.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

 

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah