3 Rekomendasi Tempat Wisata di Dekat Danau Toba, Camping Ditemani Segarnya Alam yang Luar Biasa

- 1 November 2023, 12:51 WIB
Bukit Holbung, Danau Toba/Instagram/@satyawinnie
Bukit Holbung, Danau Toba/Instagram/@satyawinnie /

JURNALACEH.COM- Siapa yang tidak kenal dengan Danau Toba yang terletak di provinsi Sumatera Utara. Danau ini menjadi destinasi wisata populer tak hanya bagi wisatawan domestik namun bagi wisatawan mancanegara. Keindahan alamnya yang indah dan menakjubkan mampu membuat siapapun berdecak kagum memandanginya.

Namun, tahukah kamu jika didekat Danau Toba juga terdapat beberapa tempat wisata yang wajib kamu singgahi. Kamu bisa mengeksplore area sekitar Danau dengan berbagai kegiatan menarik. Seperti berenang, memancing, camping, atau sekedar berjalan-jalan.

Biar gak makin penasaran, yuk kepoin rekomendasi tempat wisata di dekat Danau Toba di bawah ini:

Baca Juga: Top! 5 Tempat Wisata Populer dan Wajib Untuk Dikunjungi di Pontianak, Destinasinya Sangat Instagramable

1. Desa Paropo

Bayangkan saja saat berada di desa wisata ini, kamu akan merasakan sensasi kesegaran alam yang luar biasa. Kembali ke alam adalah hal yang tepat untuk mendeskripsikan pemandangan di Desa Paropo. Lokasinya berada di pinggir Danau Toba dikelilingi perbukitan di sekitarnya.

Disini, kamu bisa membangun tenda,memancing ikan yang segar dan langsung membakarnya untuk disantap bersama-sama. Spot desa yang strategis sangat cocok dijadikan tempat terbaik untuk menikmati keindahan danau.

Selain itu, Desa Paropo juga menawarkan hamparan sawah warga, peternakan, perbukitan hijau yang indah hingga upacara adat warga lokal. Jika gak ingin camping, disini juga banyak kok penginapan untuk kamu tempati.

Baca Juga: Viral, 7 Tempat Wisata Camping di Bogor yang Populer dan Recommended untuk Para Pecinta Alam

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x