3 Tempat Wisata di Tasikmalaya yang Lagi Hits Banget dengan Keindahan Panorama Alam, Unik dan Teduh

- 20 November 2023, 16:36 WIB
Tonjong Canyon Cipatujah/IG/@asep_virdaus
Tonjong Canyon Cipatujah/IG/@asep_virdaus /

JURNALACEH.COM – Berlibur ke Kota Tasikmalaya pastinya bakalan seru banget dan benar-benar berkesan. Weekend nanti kalian bisa berwisata nih ke destinasi yang ada disini ya. Berikut 3 tempat wisata di Tasikmalaya yang lagi hits banget dengan keindahan panorama alam, unik dan teduh, diantaranya yaitu:

1. Tonjong Canyon Cipatujah

Tempat wisata di Tasikmalaya yang lagi hits banget dengan keindahan panorama alam, unik dan teduh, rekomendasi pertama ada Tonjong Canyon Cipatujah. Destinasi wisata yang ada di Kawasan Kota Tasikmalaya ini merupakan sungai, airnya jernih dan terdapat tebing-tebing bebatuan unik di sekitarnya.

Tonjong Canyon Cipatujah menyuguhkan view eksotis yang sangat menarik bagi wisatawan. Kalian bisa main-main air sungai yang segar, berenang di sungai ini atau duduk santai di tepi sungai dan memanfaatkan spot foto di Tonjong Canyon Cipatujah. Jangan lupa ya ajak sahabat maupun anggota keluarga kalian berwisata kesini.

Baca Juga: Petualangan Wajib Kesini! Berikut Ini 4 Wisata Camping di Pemalang Jawa Tengah yang Paling Instagramable

Untuk harga tiket masuk Tonjong Canyon Cipatujah hanya Rp 2.000 saja. Lokasi Tonjong Canyon Cipatujah ada di Jln. Nagrog, pada Kecamatan Cipatujah, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat.

2. Taman Wisata Karang Resik

Tempat wisata di Tasikmalaya yang lagi hits banget dengan keindahan panorama alam, unik dan teduh, rekomendasi kedua ada Taman Wisata Karang Resik. Ini salah satu destinasi wisata yang terdapat banyak keunikan, lho. Bahkan begitu menarik bagi para wisatawan, termasuk yang dari luar Kota.

Taman Wisata Karang Resik ini memiliki sejumlah bangunan dengan konsep seperti di luar Negeri, mulai daei Korea, Jepang, ditambah lagi adanya taman bunga yang sangat asri. Taman Wisata Karang Resik cocok juga untuk tujuan kalian berlibur bersama anak-anak, karena tempat wisata ini terbilang edukatif.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x