4 Kuliner Khas Karawang yang Enak, Legendaris, Paling Dicari dan Siap Menggoyang Lidah

- 24 November 2023, 18:28 WIB
Soto Tangkar/IG/@lilyminorasa
Soto Tangkar/IG/@lilyminorasa /

Sehingga tercipta sebuah kuliner Kue Gonjing yang manis dan juga gurih. Kalian harus cobain ya Kue Gonjing ini ketika sudah sampai disini. Atau kalian bisa bawa pulang sebagai oleh-oleh.

Baca Juga: Menggoda Lidah : Lezatnya Kuliner Khas Ayam Betutu di 3 Restoran Pilihan di Bali

3. Pepes Walahar

Kuliner khas Karawang yang enak, legendaris, paling dicari dan siap menggoyang lidah, pada pilihan ketiga ada Pepes Walahar. Meski kuliner Pepes juga ada di Daerah lain, tetapi Pepes Walahar khas Karawang ini citarasanya pasti sedikit berbeda.

Pepes Walahar lokasinya berdekatan dengan Bendungan Walahar. Seporsi Pepes Walahar dapat kalian pilih dengan varian, seperti: Pepes Teri Tahu, Pepes Ikan Mas, Pepes Oncom dan Pepes Jambal.

Para wisatawan yang sedang liburan sering lho mampir dan mencicipi Pepes Walahar bersama keluarga, atau saudaranya.

4. Serabi Hijau

Kuliner khas Karawang yang enak, legendaris, paling dicari dan siap menggoyang lidah, pada pilihan keempat ada Serabi Hijau. Untuk pilihan kuliner Karawang satu ini pun sudah dari puluhan tahun berjualan, sedari tahun 1995.

Baca Juga: 3 Tempat Kuliner di Magelang yang Paling Enak dan Bikin Ketagihan, Yuk Cicipi Menunya!

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah