3 Tempat Nongkrong di Tebet yang Populer Bagi Semua Kalangan dan Top Banget, Ada Live Music

- 27 November 2023, 15:05 WIB
Selawaktu Coffee/IG/@selawaktucoffee
Selawaktu Coffee/IG/@selawaktucoffee /

JURNALACEH.COM – Siapa nih yang malam ini berencana kumpul bareng sahabat? Kalian yang ada di Kawasan Tebet Kota Jakarta Selatan, tak perlu bingung memilih cafe cozy disini ya. Berikut 3 tempat nongkrong di Tebet yang populer bagi semua kalangan dan top banget, ada live music salah satunya, diantaranya:

1. Selawaktu Coffee

Tempat nongkrong di Tebet yang populer bagi semua kalangan dan top banget, ada live music salah satunya, pada pilihan pertama ada Selawaktu Coffee. Nah. Cafe di Kawasan Tebet Kota Jakarta Selatan ini terbilang menarik karena terdapat poster film pada setiap dindingnya dan cozy banget.

Selawaktu Coffee menyediakan menu minuman andalannya, seperti: Filtered Coffee, Es Kopi, Ice White Coffee, Es Susu Regal, Iced Coffee, Matcha Latte, Coffee Latte dan Machiato. Untuk menu makanan di Selawaktu Coffee kalian bisa memesan, seperti: Nasi Ayam Geprek, Nasi Ayam Sambal Matah, Salted dan Nasi Goreng.

Baca Juga: 3 Tempat Nongkrong di Batam Paling Cozy dengan Menu Racikan Kopi yang Enak dan Selalu Ramai

Untuk harga yang dibanderol pada menu Selawaktu Coffee mulai Rp 10.000. Lokasi Selawaktu Coffee ada di Jln. Tebet Timur Dalam Raya No.126, Kawasan Tebet Timur, Kecamatan Tebet, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta. Kalian bisa nongki dan duduk santai sambil menikmati suguhan live music disini.

2. Orka Coffee

Tempat nongkrong di Tebet yang populer bagi semua kalangan dan top banget, ada live music salah satunya, pada pilihan kedua ada Orka Coffee. Untuk cafe kekinian ini memiliki konsep industrial dan nuansanya eatetik banget. Orka Coffee juga bagus lho spot fotonya.

Orka Coffee menyediakan menu minumannya yang beragam, seperti: Espresso, Americano, Cappucino, Coffee Latte, Ice Chocolate, Matcha Latte, Greentea dan Thai Tea. Atau kalian bisa juga memesan menu makanan, agar tidak bosan nongki disini. Menu makanannya yang terlaris, yaitu: Mie Instan, Nasi Goreng dan Kentang Goreng.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x