Enak dan Murah! Ini Dia 5 Rekomendasi Tempat Makan Seafood di Yogyakarta yang Lezat dan Terjangkau

- 31 Januari 2024, 16:20 WIB
Ilustrasi makanan seafood/pexels.com/@Oleksandr P
Ilustrasi makanan seafood/pexels.com/@Oleksandr P /

JURNALACEH.COM - 5 Rekomendasi Tempat Makan Seafood di Yogyakarta yang Lezat dan Terjangkau - Merasa jenuh dengan cita rasa manis? Cobalah sensasi cita rasa laut dengan mencicipi hidangan seafood!

Pengalaman segar dan aroma khas laut bisa memberikan keunikan tersendiri. Yogyakarta, yang terkenal dengan kuliner tradisionalnya seperti gudeg dan sate klatak, ternyata juga menyediakan beragam pilihan restoran seafood yang lezat. Ingin tahu di mana saja?

Mari simak daftarnya berikut ini!

1. King Kerang Jogjakarta

5 Rekomendasi Tempat Makan Seafood di Yogyakarta yang Lezat dan Terjangkau - Jika Anda ingin menikmati sensasi laut melalui hidangan berbahan dasar kerang, cumi, dan udang, King Kerang Jogjakarta adalah tempatnya.

Baca Juga: Menggugah Selera! 3 Tempat Makan Enak di Pemalang yang Lagi Hits Banget Menunya Dijamin Bikin Ketagihan

Terletak di Jalan HOS Cokroaminoto, Pakuncen, Wirobrajan, Jogja, warung ini buka setiap hari mulai pukul 10.00 hingga 22.00 WIB. Menu utamanya melibatkan cumi, udang, dan kerang, dengan berbagai pilihan rasa seperti asam manis, saus tiram, saus padang, hingga rica-rica.

Harganya terjangkau, cocok untuk mahasiswa dengan anggaran terbatas, dimulai dari Rp17.000,00.

2. Kurnia Seafood

5 Rekomendasi Tempat Makan Seafood di Yogyakarta yang Lezat dan Terjangkau - Restoran seafood berikutnya yang direkomendasikan adalah Kurnia Seafood. Dengan tempat parkir luas, Kurnia Seafood berlokasi di Jalan Laksda Adisucipto No.48 B, Ngentak, Caturtunggal, Sleman.

Halaman:

Editor: Fauzi Jurnal Aceh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah