3 Tempat Makan Malam di Jakarta yang Wajib Kamu Kunjungi, Menu Kulinernya Bikin Lidah Bergoyang

- 24 Juni 2024, 13:05 WIB
Steak/ freepik/ stockking
Steak/ freepik/ stockking /

JURNALACEH.COM - Hai sobat kuliner! Siapa nih yang lagi berada di kawasan Jakarta dan sedang bingung mau kulineran apa malam ini? Eits jangan khawatir, yuk simak ulasannya lebih lanjut!

Jakarta Pusat menghadirkan berbagai macam jajanan kuliner lezat yang memiliki cita rasa yang begitu menggugah selera makanmu dan super enak banget loh!

Disini kamu bisa kulineran seru bersama teman maupun keluarga dengan menikmati hidangan lengkap.

Berikut ini kami berikan beberapa rekomendasi tempat makan enak di Jakarta antara lain:

1. Warung Nagih

Adapun tempat makan pertama yang recommended banget dikunjungi adalah Warung Nagih nih sobat! Disini kamu bisa menikmati aneka menu kuliner malam berupa roti yang lezat dan lengkap semua variannya sesusai dengan kesukaanmu.

Warungnya juga dibuka hingga tengah malam loh.
Warung Nagih menyajikan aneka roti bakar dengan cita rasa premium. Varian roti bakar yang populer di sini adalah Ovomaltine, Silverqueen, dan Beef Cheezy. Aneka topping lainnya juga bisa membuat kamu semakin ketagihan.

Selain roti bakar, Warung Nagih juga menawarkan menu favorit sejuta umat yaitu Indomie Goreng. Ditambah telur dan kornet, hidangan ini sulit untuk ditolak. Kamu bisa nongkrong hingga malam tanpa takut kelaparan.

Bagi kamu yang ingin kulineran malam disini, Warung Nagih berada di Jl. Kapten Tendean No. 41 (Sebelah Kantor Pos Indonesia), Mampang, Jakarta Selatan. Tempat makannya dibuka setiap hari mulai dari pukul 16.30 - 00.30 WIB.

2. Bubur Kwang Tung

Tempat makan selanjutnya adalah Bubur Kwang Tung nih sobat! Disini kamu bisa menikmati aneka hidangan bubur dengan beragam varian rasa dan dijamin bikin ketagihan terus.

Halaman:

Editor: Cut Ricky Firsta Rijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah