Dijamin Nagih! Ini Lho 4 Tempat Makan Keluarga di Banjarnegara Jawa Tengah dengan Suasana yang Nyaman

14 Juni 2023, 21:30 WIB
Rumah Makan Saung Bu Mansur/IG/@saungbumansurbanjarnegara /

JURNALACEH.COM – Saat berlibur bersama keluarga kurang sah rasanya kalau belum berwisata kuliner ya. Dijamin nagih! Ini lho 4 tempat makan keluarga di Banjarnegara Jawa Tengah dengan suasana yang nyaman, yaitu:

1. Rumah Makan Saung Bu Mansur

Dijamin nagih! Ini lho tempat makan keluarga di Banjarnegara Jawa Tengah dengan suasana yang nyaman, pada urutan pertama ada Rumah Makan Saung Bu Mansur. Kalau kalian mencari tempat makan yang suasananya nyaman dan menunya lezat, Rumah Makan Saung Bu Mansur ini bisa jadi pilihan yang tepat ya.

Tak hanya itu saja, kalian bisa dengan mudah menemukan lokasinya karena letaknya yang strategis. Untum menu andalan di Rumah Makan Saung Bu Mansur, seperti: ayam penyet, ayam goreng dan ayam bakar. Seporsi menu makanan disini akan disajikan untuk kalian dengan citarasa ayamnya yang begitu meresap bumbunya, serta teksturnya yang lembut.

Baca Juga: Bikin Nagih, Ini DIa 2 Tempat Makan Paling Enak di Wonogiri, Wajib Banget NIh Mampir!

Paling enak kalau disantap dengan nasi hangat dan sambal penyet yang menggugah selera. Terlebih lagi tempat makan disini bernuansa outdoor, berada ditengah kolam ikan. Sehingga sangat menarik setiap pengunjungnya. Lokasinya berada di Jln. Kedasi No.55, Tretek Parakancanggah, Banjarnegara, Jawa Tengah.

2. Kedai Woeloeng Semampir Banjarnegara

Dijamin nagih! Ini lho tempat makan keluarga di Banjarnegara Jawa Tengah dengan suasana yang nyaman, pada urutan kedua ada Kedai Woeloeng Semampir Banjarnegara. Bagi kalian yang senang dengan kuliner western, nah disini tempat makan yang harus kalian kunjungi ya.

Kedai Woeloeng Semampir Banjarnegara memiliki berbagai menu, seperti: spaghetti lada hitam, spaghetti bolognaise, yu fi mie hot plate dan steak hot plate dengan bumbunya yang kental. Tetapi, kalau kalian ingin mencicipi cemilan saja, ada juga tersedia disini, seperti: sosis goreng, kentang goreng dan pisang bakar.

Baca Juga: Dijamin Nagih! 3 Tempat Makan Ikan Bakar Paling Hits di Banyumas: Pecinta Kuliner Ikan Laut Mari Merapat

Nah. Kalian jangan menunda-nunda lagi ya. Langsung aja ke Kedai Woeloeng Semampir Banjarnegara yang berlokasi di Jln. Raya Semampir, Kemusuk, Pucang, Kecamatan Bawang, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.

3. Soto Krandegan Pak Aping

Dijamin nagih! Ini lho tempat makan keluarga di Banjarnegara Jawa Tengah dengan suasana yang nyaman, pada urutan ketiga ada Soto Krandengan Pak Aping. Malam – malam gini enaknya mencicipi makanan yang berkuah ya. Kalian bisa nyobain Soto Krandengan Pak Aping ini ya bersama keluarga. Harus kalian ketahui bahwa tempat makan yang satu ini sangat legendaris lho.

Kalau kalian berlibur ke Banjarnegara kurang sah tanpa mecicipi kuliner ini. Biasanya wisatawan juga senang makan disini. Seporsi Soto Krandengan Pak Aping ini disajikan untuk kalian dengan potongan daging sapi yang teksturnya lembut, ketupat, serta kuah santan berwarna kuning yang bercitarasa gurih.
Wah. Bisa kalian bayangkan ya gimana kelezatan Soto Krandengan Pak Aping ini. Yuk langsung aja cobain, lokasinya berada di Jln. Mayjend Soetejo No.35, Krandengan, Kecamatan Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.

Baca Juga: Bikin Nagih! 3 Tempat Makan Bakso Paling Populer di Banyumas Jawa Tengah: Soal Rasanya Jempolan

4. Bebek Goreng H. Slamet

Dijamin nagih! Ini lho tempat makan keluarga di Banjarnegara Jawa Tengah dengan suasana yang nyaman, pada urutan keempat ada Bebek Goreng H. Slamet. Nah. Untuk kalian yang senang dengan kuliner olahan bebek, tempat makan ini bisa jadi pilihannya yang paling recommended ya. Citarasa yang disuguhkan tidak perlu kalian ragukan. Karena benar-benar lezat lho.

Seporsi Bebek Goreng H. Slamet akan disajikan untuk kalian dengan nasi putih hangat, sayur lalapan dan sambal bawang yang gurih. Gimana? Pasti kalian penasaran kan dengan citarasa bebek goreng disini.
Ya sudah, kalian langsung aja ke Bebek Goreng H. Slamet yang berlokasi di Jln. Pemuda No.68, Krandengan, Kecamatan Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah.

Demikian 4 tempat makan keluarga di Banjarnegara Jawa Tengah dengan suasana yang nyaman. Tempat makan dengan menu enak yang paling diincar para wisatawan.***

Update berita dan artikel menarik lainnya di Google News

 

Editor: Fauzi Jurnal Aceh

Tags

Terkini

Terpopuler