Memperingati Maulid Nabi, Berikut Kumpulan Bacaan Shalawat Nabi Muhammad SAW

- 11 Oktober 2022, 18:08 WIB
ilustrasi/bacaan shalawat Nabi Muhamad SAW
ilustrasi/bacaan shalawat Nabi Muhamad SAW /Freepik/

JURNALACEH.COM- Dalam rangka memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad SAW, biasanya umat islam memperbanyak ibadah hingga melakukan kegiatan-kegiatan yang bernuansa islami.

Salah satu kebiasaan yang baik untuk terus dilakukan adalah dengan bershalawat kepada Nabi Muhammad SAW, tahun ini umat muslim melakukann peringatan Maulid Nabi mulai dari 8 Oktober 2022 hingga sebulan kedepan.

Bershalawat bisanya dilakukan dengan sendiri hingga bersama-sama, kebiasaan ini juga mengungatkan kita kepada Nabi Muhammad SAW dan bisa menambah rasa cinta kepada Rasulullah SAW.

Baca Juga: Wajib Diketahui, Ini Formasi CPNS dan PPPK 2022 serta Syarat Pendaftaran PPPK Guru

Dikutip dari buku 24 jam Dzikir dan Do'a Rasulullah, berikut bacaan shalawat Nabi Muhammad SAW dalam rangka memepeingati Maulid Nabi.

1. Sholawat Ma'tsuroh

أللّٰـهُمَّ صَلِّ عَلٰى مُحّمَّدٍ نِالنَّـبِىِ اْلأُمِّىِّ وَعَلٰى اٰلِهِ وَسَلِّمْ

Artinya, “Ya Alloh! Limpahkanlah sholawat kepada Muhammad yang tiada dapat membaca dan menulis (Ummy) dan semoga keselamatan tercurah kepada segenap keluarganya”

Baca Juga: Catat! Ini Daftar Hari Libur Nasional Tahun 2023 Berdasarkan Kesepakatan SKB 3 Menteri

2. Sholawat Ibrohimiyah

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x