15 Quotes Hari Santri Nasional 2022, Penuh Makna

- 20 Oktober 2022, 14:59 WIB
Siswa dan Guru MIN 3 Tegal tampil membacakan kitab barzanji dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW
Siswa dan Guru MIN 3 Tegal tampil membacakan kitab barzanji dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW /kemenag.go.id

JURNALACEH.COM- Hari santri Nasional selalu diperingati setiap 22 Oktober pada setiap tahunnya.

Hari tersebut biasanya dilakukan dengan benerapa acara dan juga bisa di ekpresikan melalui media sosial.

Untuk memeriahkan hari santri Nasional bisa juga dengan membagikan Quotes atau ucapan hari santri Nasional di media sosial seperti, Instagram, Facebook, Twitter, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Cerita Sejarah Nabi Muhammad SAW, Cocok untuk Anak TK, Mudah Disampaikan

Quotes atau ucapan selamat hari santri Nasional  dibagikan ke kerabat terdekat, kelauarga, bahkan yang terpenting untuk para santri yang sedang mondok di pesantren.

Dalam menyambut hari santri, berikut quotes atau ucapan hari santri yang bisa menjadi rekomendasi anda yang membutuhkan.

Dikutip dari kabarlumajang.pikiran-rakyat.com, ini kumpulan quotes atau ucapan selamat hari santri nasional penuh makna dan menyentuh hari.

1. Selamat Hari Santri Nasional 2022, Semoga perjuangan para Kyai dan Santri pada masa dulu bisa menjadi penyemangat kita untuk terus semangat mempertahankan kemerdekaan.

2. Selamat Hari Santri Nasional. Jangan hanya bangga menjadi santri. Tetapi, bangga dengan kontribusi yang bisa diberikan sebagai seorang santri kepada Negeri.

3. Kita tidak terpisahkan oleh waktu. Tetap semangat berkarya, berjuang, demi cita-cita yang suci. Selamat Hari Santri Nasional. Santri mengabdi untuk Negeri.

Halaman:

Editor: Farhan Nurhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah